- Gubernur Kalteng, H. Sugianto Sabran Hadiri Peresmian Museum dan Galeri IPB Future
- Gubernur Kalteng Harapkan Kaum Milenial Bertekad Bangun Ketahanan Pangan Kalteng
- Masuki Bulan Ramadan 1444 H, Pemprov Kalteng Gelar Pasar Murah
- Dislutkan Prov Kalteng Ramaikan Pasar Penyeimbang Ramadan
- Hadiri Press Conference Bersama Menteri ATR/BPN, Gubernur Kalteng Ingin Ada Kepastian Hukum
- Gubernur Kalteng, Sugianto Sabran Antar Langsung Keberangkatan Menteri ATR/BPN
- Antisipasi Lonjakan Inflasi, Ketua TPID Kalteng H. Nuryakin Sidak Pasar Pelita di Puruk Cahu
- Maknai Ramadhan Berkah, Sekda Nuryakin Berbagi untuk Warga Kurang Mampu di Puruk Cahu
- Gubernur Kalteng Bersama Bikers Shubuhan Salat Subuh Berjamaah di Musholla Asy-Syifa IMM
- Pemprov Kalteng Sambut Terlaksananya Pengawasan Penyelenggaraan Pemda Tahun 2023
Ternyata Pelaku Begal Payudara di Sisingamangaraja Terlibat Curanmor
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., didampingi Kasatreskrim Kompol Ronny M. Nababan saat jumpa pers.
Potretkalteng.com - Palangka Raya - Setelah ditangkap Satreskrim Polresta Palangka Raya karena kasus pencabulan seorang pelajar, rupanya terduga pelaku berinisial APG (33) juga terlibat kasus Curanmor (pencurian kendaraan bermotor).
Pakta tersebut terungkap ketika konferensi pers yang dipimpin Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., di ruang Unit Jatanras Satreskrim Mapolresta setempat, Rabu (1/2/2023) siang.
"Jadi setelah dilakukan interogasi lebih jauh, terduga pelaku berinisial APG ini juga melakukan tindak pidana Curanmor," ungkapnya yang didampingi Kasatreskrim Kompol Ronny M. Nababan dan sejumlah pejabat lainnya.
Baca Lainnya :
- 2 Orang Residivis Pencurian Kembali Ditangkap Polres Kapuas0
- Pemerintah Daerah Gunung Mas Dorong Pembangunan Kebun Kelapa Sawit Berkelanjutan0
- Upload Karikatur Bocah Disuruh Beli Keadilan, Mahfud MD Sindir Penegakan Hukum di Indonesia?0
- Hadiri Hasupa Hasundau, Gubernur Minta Masyarakat Jaga Persatuan Menjelang Pilkada 20240
- Ormas Gerdayak Dukung Arahan Dandrem 102 Panju Panjung Untuk Kemajuan Masyarakat Dayak0
"Berdasarkan pengakuan, jika pelaku ini awalnya melakukan pencabulan yang terjadi di Jalan Sisingamangaraja karena memiliki halusinasi setelah menggunakan Narkotika jenis sabu," ujarnya.
Diterangkannya, ketika resmi ditahan di Rutan Mapolresta Palangka Raya, jika yang bersangkutan telah mencuri 3 unit sepeda motor di wilayah hukum Polresta Palangka Raya.
"Adapun lokasi yang dijadikan sasaran yaitu Jalan Batu Suli, Jalan Lawu dan Jalan Bukit Raya. Dimana, ketiga motor tersebut untuk kunci masih menempel pada unitnya," urainya.
"Atas dasar ini, APG akan dijerat dengan pasal 82 Undang Undang RI nomor 17 tahun 2016 yang ancaman hukuman maksimal 15 tahun penjara dan pasal 363 KUH-Pidana dengan hukuman maksimal 5 tahun penjara," tuturnya.
Lebih lanjut, Budi menyampaikan, jika motif pencurian yang dilakukan karena faktor ekonomi.
"Setelah motor digadaikan, uangnya untuk keperluan sehari karena APG ini sendiri status beristri 1 dan punya anak 3," tutupnya.(red)
RT
Berita Utama
-
Ketua Dekranasda Ivo Sugianto Sabran Launching Inovasi Layanan Publik UMKM BERDIKARI
Ketua Dekranasda Ivo Sugianto Sabran Launching Inovasi Layanan Publik UMKM BERDIKARI
Potretkalteng.com - Palangka Raya – Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Prov. Kalteng Ivo Sugianto Sabran Lauching Inovasi Layanan Publik "UMKM . . .
-
Pemprov Kalteng Sambut Terlaksananya Pengawasan Penyelenggaraan Pemda Tahun 2023
Pemprov Kalteng Sambut Terlaksananya Pengawasan Penyelenggaraan Pemda Tahun 2023
Potretkalteng.com - Palangka Raya – Tim Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang dipimpin oleh KemenItjen Tumonggi Siregar selaku . . .
-
Gubernur Kalteng Bersama Bikers Shubuhan Salat Subuh Berjamaah di Musholla Asy-Syifa IMM
Gubernur Kalteng Bersama Bikers Shubuhan Salat Subuh Berjamaah di Musholla Asy-Syifa IMM
Potretkalteng.com - Palangka Raya - Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Sugianto Sabran bersama ASN yang beragama Islam dan Bikers Shubuhan Palangka Raya . . .
-
Maknai Ramadhan Berkah, Sekda Nuryakin Berbagi untuk Warga Kurang Mampu di Puruk Cahu
Maknai Ramadhan Berkah, Sekda Nuryakin Berbagi untuk Warga Kurang Mampu di Puruk Cahu
Potretkalteng.com - Puruk Cahu - Bulan suci Ramadhan bulan penuh keberkahan, menempa setiap pribadi khususnya umat Islam untuk berbuat kebajikan, meningkatkan keimanan . . .
-
Antisipasi Lonjakan Inflasi, Ketua TPID Kalteng H. Nuryakin Sidak Pasar Pelita di Puruk Cahu
Antisipasi Lonjakan Inflasi, Ketua TPID Kalteng H. Nuryakin Sidak Pasar Pelita di Puruk Cahu
Potretkalteng.com - Puruk Cahu - Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah selaku Ketua Tim Pengendali Inflasi Daerah lakukan inspeksi mendadak (Sidak) di Pasar . . .
