- Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
- Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
- BPBPK Prov. Kalteng Gelar Rakor Evaluasi Pengendalian Karhutla 2024
- Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
- RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI
- Berkesan, Aksi Spesial Dekan Fakultas Hukum UPR di Job Fair 2024
- FH UPR Sukses Menggelar Job Fair 2024 di Lapangan Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya
- Relawan Koyem-SHD Optimis Menang di Pilgub Kalteng 2024
- Masa Depan Barito Utara di Tangan AGI, Pemuda Yang Tampil Memukau dalam Debat Pilkada Barito Utara
- Ribuan Pendukung Meriahkan Kampanye Akbar Koyem-SHD dengan Semangat \\
89 KPM Desa Pulau Telo Terima BLT Tahap IV
Tim Redaksi
Keterangan Gambar : Kades Pulau Telo Muhamad Iwu Iyansyah, S.I.Kom, pada saat menyerahkan BLT kepada masyarakat yang menerimanya.
Potretkalteng.com - Kapuas - Sebanyak 89 Keluarga Penerima Menfaat (KPM) warga Desa Pulau Telo Kecamatan Selat, Kabupaten Kapuas, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) telah menerima Bantuan Langsung Tunai (BLT) untuk tahap empat (IV).
Hal ini seperti yang telah disampaikan oleh Kepala Desa (Kades) Pulau Telo Muhamad Iwu Iyansyah, S.I.Kom, kepada Potret Kalteng com.
"Untuk penerima BLT tahap IV ini, ada sekitar 89 KPM yang ada diwilayah setempat yang telah menerima BLT tersebut. Dan langsung dibagikan kepada mereka yang berhak menerimanya sesuai dengan kriteria yang telah ditetapkan," Kata Muhamad, di Kapuas, Kamis (8/12/22).
Baca Lainnya :
- Tim Humas Polda Kalteng Mediasi Masalah Event Organizer0
- Dapat Respon Dari Pemkab Kapuas, Kepala Sekolah SDN 2 Selat Dalam Ucapkan Terimakasih0
- Tingkatkan Disiplin Pegawai, Kadis Kominfo Kapuas Perkenalkan Aplikasi SIAP0
- Sekda Kapuas Tinjau Pembangunan SDN 2 Selat Dalam Yang Sempat Terhambat 0
- Akibat Api Dari Lilin. Satu Rumah Di Kapuas Terbakar.0
Dijelaskannya, untuk besaran nominal yang diterima oleh masyarakat KPM sebesar 900 ribu rupiah untuk 3 bulan yakni bulan Oktober 2022, November, dan bulan Desember 2022.
"Hari ini kita langsung melaksanakan kegiatan tersebut dibalai Desa Pulau Telo. Dan alhamdulilah pelaksanaan penyerahan BLT berjalan dengan aman dan lancar," Jelasnya.
Dirinya juga menghimbau agar, 89 KPM yang telah menerima BLT tersebut dapat dipergunakan dengan benar untuk keperluan hidup sehari harinya.
"Saya berharap, BLT yang telah diserahkan itu agar dapat dimenfaatkan dengan baik, untuk kebutuhan pokok rumah tangga. Dan jangan sampai BLT yang telah diserahkan tersebut jangan sampai disalah gunakan," Demikian Muhamad. (Red)
Fuad Siddiq
Berita Utama
-
Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
BATAM, POTRETKALTENG.COM - Dalam Rangka meninjau kesiapan infrastruktur dan transportasi Angkutan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Komisi V DPR RI melakukan Kunjungan . . .
-
RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI
RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Relawan Lentera Kasih (RELASI) Prabowo Gibran Kota Palangkaraya mengadakan diskusi dan deklarasi pasangan calon Walikota dan Wakil . . .
-
Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Pemuda, tokoh dan cendikiawan Kristen kota Palangkaraya mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Relawan Lentera Kasih . . .
-
Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com– Plt. Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Provinsi Kalimantan Tengah, Ahmad Pahruka, membuka secara resmi kegiatan Fasilitasi . . .
-
BPBPK Prov. Kalteng Gelar Rakor Evaluasi Pengendalian Karhutla 2024
BPBPK Prov. Kalteng Gelar Rakor Evaluasi Pengendalian Karhutla 2024
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com– Badan Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebakaran (BPBPK) Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) dan Evaluasi . . .