- Wakil Bupati Khristianto Yudha Resmi Buka Forum Konsultasi Publik RPJMD Barito Selatan 2025–2029
- Hj. Siti Saniah Wiyatno Dianugerahi Gelar Ibunda Guru Kapuas
- Anggota DPR RI, Bambang Purwanto Gelar Sosialisasi 4 Pilar di Desa Pasir Panjang
- Paripurna DPRD Kapuas: Eksekutif Sampaikan Jawaban atas Raperda Pemekaran Kecamatan
- Pelaku Kepemilikan Senjata Tajam Tanpa Izin Diamankan Tim Resmob Polres Kapuas
- Seluruh Instansi Dikerahkan, Pemkab Barsel Fokus Tanggulangi Banjir Enam Kecamatan
- Tegaskan PSU Telah Berjalan Sesuai Prosedur, Tim Hukum Agi-Saja Nyatakan Siap Hadapi Gugatan di MK
- ISNU Barito Selatan Lantik Pengurus Baru Periode 2024–2028
- Tingkatkan Kinerja ASN, Pemkab Barito Selatan Gelar Apel Awal Tahun 2025
- Pemkab Barsel Ikuti Vicon Pantau Situasi Malam Pergantian Tahun 2024 ke 2025
Peringatan Hari Anak Yatim Sekalteng, Pemkab Kapuas Ikuti Secara Daring Dan Bagikan Santunan Langsun
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Pj Bupati Kapuas ketika menyerahkan santunan
potretkalteng.com - KAPUAS - Pemerintah Kabupaten Kapuas bersama instansi terkait turut hadir melalui Zoom Meeting Peringatan Hari Anak Yatim 10 Muharram 1446 H/2024 M yang diselenggarakan Pemerintah Provinsi Kalimatan Tengah, Rabu (17/7/2024) yang berpusat di Aula Jayang Tingang (AJT) Lantai II Kantor Gubernur Kalteng.
Bertempat di Aula Rapat Rujab Bupati Kapuas, kegiatan Zoom Meeting dihadiri Pj Bupati Kapuas Erlin Hardi, didampingi Asisten Administrasi Umum Sekda Kapuas Ahmad M Saribi, Kabag Kesra Setda Kapuas Mujiono dan sejumlah Kepala Perangkat Daerah.
Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo dalam sambutannya pada Peringatan Hari Anak Yatim Provinsi Kalteng menyebutkan Bulan Muharam memiliki makna yang sangat mendalam, di mana diajarkan untuk meningkatkan amal ibadah dan berbuat kebajikan, terutama kepada mereka yang membutuhkan seperti halnya anak-anak yatim dan piatu.
Baca Lainnya :
- Satresnarkoba Polres Kapuas Kembali Tangkap Terduga Pelaku Penjual Narkotika di Mentangai0
- Damang Pasak Talawang Minta Pemkab Gunakan Nama Pahlawan Kapuas Sebagai Nama Jalan 0
- Ketua DPRD Kapuas Pimpin Rapat Koordinasi Dengan KPK0
- Gelar Coffe Morning Pemda Kapuas Bersama PWI Kapuas Bahas Pilkada Damai 0
- Rapat Paripurna, DPRD Kapuas Setujui Raperda Pertanggungjawaban APBD 20230
"Memperingati Hari Anak Yatim pada tanggal 10 Muharam 1446 Hijriyah, saya mengajak seluruh masyarakat Kalimantan Tengah untuk terus memupuk rasa persaudaraan dan gotong royong sehingga kita dapat membangun Kalimantan Tengah yang lebih maju dan Sejahtera," ucap Edy Pratowo.
Wagub menjelaskan, kegiatan tersebut selain untuk membantu juga bisa meringankan beban dan juga memberikan dorongan semangat buat anak-anak.
"Saya mengajak kepada seluruh masyarakat membantu kita dapat membangun Kalimantan Tengah yang lebih maju dan sejahtera mari sama-sama kita doakan semoga anak-anak kita ini senantiasa dilindungi dan diberkahi Allah SWT," kata Wagub.
Ia berharap suatu saat nanti, mereka juga akan menjadi orang yang sukses orang yang berprestasi, dan menjadi orang yang akan melanjutkan kepemimpinan bangsa dan negara.
Sementara itu, Asisten Bidang Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kalteng, Sri Suwanto mengatakan, kegiatan penyaluran santunan berupa uang tunai kepada anak yatim atau piatu sebesar 500 ribu rupiah per orang dan penyerahan paket bantuan sembako.
Turut hadir Kepala Kantor Kementerian Agama Kapuas H. Hamidhan. (red)
Heryadie


Berita Utama
-
PUPR Barsel Gerak Cepat Bantu Warga Terdampak Banjir, 500 Paket Sembako Dibagikan
PUPR Barsel Gerak Cepat Bantu Warga Terdampak Banjir, 500 Paket Sembako Dibagikan
BUNTOK, POTRETKALTENG.COM – Pemerintah Kabupaten Barito Selatan melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) mengambil langkah cepat dalam merespon bencana . . .
-
Tegaskan PSU Telah Berjalan Sesuai Prosedur, Tim Hukum Agi-Saja Nyatakan Siap Hadapi Gugatan di MK
Tegaskan PSU Telah Berjalan Sesuai Prosedur, Tim Hukum Agi-Saja Nyatakan Siap Hadapi Gugatan di MK
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Tim Kuasa Hukum Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Utara Nomor Urut 02, AGI–SAJA, menyatakan siap menghadapi gugatan . . .
-
Seluruh Instansi Dikerahkan, Pemkab Barsel Fokus Tanggulangi Banjir Enam Kecamatan
Seluruh Instansi Dikerahkan, Pemkab Barsel Fokus Tanggulangi Banjir Enam Kecamatan
BUNTOK, POTRETKALTENG.COM – Pemerintah Kabupaten Barito Selatan mengerahkan seluruh perangkat daerah untuk terlibat aktif dalam penanganan banjir yang melanda enam . . .
-
Pelaku Kepemilikan Senjata Tajam Tanpa Izin Diamankan Tim Resmob Polres Kapuas
Pelaku Kepemilikan Senjata Tajam Tanpa Izin Diamankan Tim Resmob Polres Kapuas
KAPUAS, POTRETKALTENG.COM – Tim Reserse Mobil (Resmob) Polres Kapuas berhasil mengamankan seorang pria berinisial J (61), warga Handel Berkat Makmur, Kecamatan Selat, . . .
-
Paripurna DPRD Kapuas: Eksekutif Sampaikan Jawaban atas Raperda Pemekaran Kecamatan
Paripurna DPRD Kapuas: Eksekutif Sampaikan Jawaban atas Raperda Pemekaran Kecamatan
KUALA KAPUAS, POTRETKALTENG.COM– Pemerintah Kabupaten Kapuas menyampaikan apresiasi terhadap berbagai masukan dari fraksi-fraksi pendukung di DPRD terkait Rancangan . . .
