- Berkesan, Aksi Spesial Dekan Fakultas Hukum UPR di Job Fair 2024
- FH UPR Sukses Menggelar Job Fair 2024 di Lapangan Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya
- Relawan Koyem-SHD Optimis Menang di Pilgub Kalteng 2024
- Masa Depan Barito Utara di Tangan AGI, Pemuda Yang Tampil Memukau dalam Debat Pilkada Barito Utara
- Ribuan Pendukung Meriahkan Kampanye Akbar Koyem-SHD dengan Semangat \\
- Kepala Bappedalitbang Kalteng Buka Rapat Konsultasi Regional PDRB Provinsi Kalteng Tahun 2024
- Dinkes Prov. Kalteng Selenggarakan Pelatihan Keterampilan Dasar untuk Kader Posyandu
- UPT. BPSMB Dinas Dagperin Kalteng Selenggarakan Bimtek Penyusunan Dokumen SNI Pasar Rakyat
- Dislutkan Prov. Kalteng meriahkan Fun Walk Kalteng Berkah di Kapuas dalam Rangka HUT Bank Kalteng
- RS Kalawa Atei Rayakan HUT Ke-10 dengan Peluncuran Inovasi Layanan Kesehatan Jiwa
Edarkan Sabu di Wisma, Seorang Pria Diamankan Oleh Ditrenarkoba Polda Kalteng
Keterangan Gambar : Ditresnarkoba Polda Kalteng ketika mengamankan seorang Pelaku pengedar sabu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM — Ditresnarkoba Polda Kalimantan Tengah berhasil mengungkap tindak pidana narkotika jenis shabu sebanyak 223,38 gram yang dilakukan oleh pria bernama inisial TI (58) di Wisma DJor Guest House, Jalan RTA Milono, Kota Palangkaraya, Provinsi Kalimantan Tengah, Minggu (17/11) dini hari.
Keberhasilan pengungkapan ini bermula dari laporan masyarakat adanya aktivitas transaksi narkotika di wilayah tersebut. Setelah melakukan koordinasi dan analisis lebih lanjut, tim berhasil menangkap pelaku yang terlibat.
Baca Lainnya :
- Pendukung Pancani Gandrung Kena Prank Kampanye Akbar Tak Dihadiri Kaesang Dan Jokowi0
- Sambut Hari Kesehatan Nasional, DPD PPNI Kapuas Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis0
- Rayakan HUT Bank Kalteng, Gubernur Kalteng, H. Sugianto Sabran Lepas Peserta Fun Walk0
- Meriahkan HUT Bank Kalteng, Dislutkan Prov. Kalteng Turut Ikuti Fun Walk Kalteng Berkah di Kapuas0
- Polres Kapuas Ungkap Kasus Tindak Pidana Narkotika, Sita Obat Seledryl dan Uang Tunai0
Direktur Reserse Narkoba Polda Kalteng Kombes Pol Dodo Hendro Kusuma, S.I.K., M.Si. melalui Kasubdit II Ditresarkoba Polda Kalteng Kompol Kompol Wahyu Edi Priyanto, S.H. mengungkapkan bahwa penangkapan ini merupakan bagian dari komitmen pihak kepolisian untuk memberantas peredaran narkoba di Kalimantan Tengah.
"Kami akan terus melakukan pengembangan kasus ini untuk mengungkap jaringan narkoba yang lebih luas. Peran serta masyarakat sangat penting dalam memberikan informasi terkait peredaran narkoba di sekitar kita," ujar Kompol Wahyu.
Diriny mengajak masyarakat untuk tetap berperan aktif dalam pemberantasan narkoba dengan memberikan informasi yang dapat membantu aparat penegak hukum.
Keberhasilan ini tidak lepas dari partisipasi aktif masyarakat. Kami berharap dukungan masyarakat terus mengalir agar Kalimantan Tengah bebas dari penyalahgunaan narkoba.
"Disampaikan juga bahwa narkoba sangat menyengsarakan masyarakat dan berdampak kepada ekonomi, oleh sebab itu kita harus bersama-sama untuk bisa memotong pasokan narkoba masuk ke wilayah dan mengajak kepada seluruh stakeholder terkait untuk bisa menciptakan lapangan pekerjaan. Sehingga masyarakat bisa berpenghasilan dan terhindar dari penyalahgunaan narkoba," tambahnya.
RT
Berita Utama
-
RS Kalawa Atei Rayakan HUT Ke-10 dengan Peluncuran Inovasi Layanan Kesehatan Jiwa
RS Kalawa Atei Rayakan HUT Ke-10 dengan Peluncuran Inovasi Layanan Kesehatan Jiwa
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com– Rumah Sakit Kalawa Atei, rumah sakit khusus jiwa milik Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah, merayakan hari ulang tahunnya yang ke-10 . . .
-
UPT. BPSMB Dinas Dagperin Kalteng Selenggarakan Bimtek Penyusunan Dokumen SNI Pasar Rakyat
UPT. BPSMB Dinas Dagperin Kalteng Selenggarakan Bimtek Penyusunan Dokumen SNI Pasar Rakyat
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com– Dalam upaya meningkatkan kualitas pasar rakyat di Kalimantan Tengah, UPT. Balai Pengujian dan Sertifikasi Mutu Barang (BPSMB) Dinas . . .
-
Ribuan Pendukung Meriahkan Kampanye Akbar Koyem-SHD dengan Semangat \\
Ribuan Pendukung Meriahkan Kampanye Akbar Koyem-SHD dengan Semangat \\
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Kampanye akbar pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), Nadalsyah (Koyem) dan Supian Hadi (SHD), . . .
-
FH UPR Sukses Menggelar Job Fair 2024 di Lapangan Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya
FH UPR Sukses Menggelar Job Fair 2024 di Lapangan Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Acara ini menjadi momentum penting dalam menjembatani mahasiswa, alumni, serta masyarakat umum dengan peluang karier yang ditawarkan . . .
-
Berkesan, Aksi Spesial Dekan Fakultas Hukum UPR di Job Fair 2024
Berkesan, Aksi Spesial Dekan Fakultas Hukum UPR di Job Fair 2024
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Job Fair Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya 2024 yang berlangsung selama dua hari menjadi acara yang tidak hanya sukses . . .