- Pemprov Kalteng Gelar Rapat Strategis Pertumbuhan Ekonomi 2025, Bahas Fokus 100 Hari Kerja Gubernur
- DLH Kalteng Selenggarakan Peningkatan Kapasitas Kampung Iklim (ProKlim)
- Dinas TPHP Provinsi Kalteng Terima Visitasi PPID Utama untuk Penguatan Layanan Informasi Publik
- Pemprov Kalteng Permudah Akses Perizinan Nelayan di Kotawaringin Timur
- Badan Kesbangpol Kalteng Gelar Rakor Ormas, Implementasi Permendagri Nomor 56 Tahun 2017
- Kepala BAPPERIDA Kalteng Hadiri Peresmian Gedung Gereja Mawar Sharon Palangka Raya
- DPRD Katingan Gelar Koordinasi dengan Dinas ESDM Kalteng Bahas Alokasi DBH
- DPRD Katingan Lakukan Koordinasi dengan Dinas Kehutanan Kalteng Terkait DBH
- Pj. Bupati Barito Utara Resmikan Perumahan Dinas untuk Dokter Spesialis RSUD Muara Teweh
- Buka Puasa Bersama PKK dan DWP Kabupaten Barito Utara Perkuat Tali Persaudaraan
Dinas Koperasi UKM Kalteng Gelar Bimtek Peningkatan Tenaga Pendamping Koperasi dan UMKM
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Foto bersama
Potretkalteng.com - Palangka Raya - Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) melalui Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (Diskop UKM) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pembekalan bagi Tenaga Pendamping Koperasi dan UMKM DAK Nonfisik Program Pengembangan Kapasitas Koperasi dan UKM (PK2UKM) 2023, bertempat di Hotel Luwansa Palangka Raya, Kamis (2/3/2023). Bimtek digelar dalam rangka meningkatkan kapasitas tenaga pendamping untuk memacu produktivitas sekaligus memperkuat daya saing koperasi maupun pelaku UMKM.
Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Kepala Dinas Koperasi UKM Prov. Kalteng Norhani. Dalam arahannya, Norhani mengatakan, pihaknya mendorong agar tenaga pendamping mampu membimbing maupun mengadvokasi koperasi dan pelaku UMKM secara berkesinambungan.
"Tenaga pendamping memiliki peran strategis, karena juga bertindak sebagai fasilitator, akselerator serta katalisator bagi koperasi maupun UMKM agar bisa naik kelas," katanya.
Baca Lainnya :
- Kendalikan Inflasi di Katingan, Pemprov. Kalteng Gelar Operasi Pasar 0
- Deden Agustiar Sabran Lolos Verifikasi Faktual Calon DPD RI Kalteng Dengan Dukungan Terbanyak0
- 5 ABG Diamankan Ditsamapta Polda Kalteng Saat Pesta Lem Fox0
- Komisioner KPU dan Sekretaris KPU Kab. Kapuas divonis Bersalah0
- Bupati Gumas Resmikan Ruko dan Pastori MJ GKE Kuala Kurun0
Oleh karenanya peran tenaga pendamping sangatlah penting, karena secara tidak langsung berkontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi. Tercatat pada 2023 ini ada sebanyak 56 tenaga pendamping DAK Nonfisik PK2UKM tersebar di seluruh kabupaten dan kota.
Mereka bertugas mendorong transformasi koperasi dan UMKM dari informal ke formal, mengakselerasi digitalisasi usaha, meningkatkan akses kredit ke lembaga pembiayaan, hingga menumbuhkan wirausaha pemula.
"Melalui bimtek hari ini, kami ingin meningkatkan kapasitas tenaga pendamping, agar memiliki kualitas unggul yang memenuhi standar kompetensi," tutupnya.(red)
Mmckalteng


Berita Utama
-
Buka Puasa Bersama PKK dan DWP Kabupaten Barito Utara Perkuat Tali Persaudaraan
Buka Puasa Bersama PKK dan DWP Kabupaten Barito Utara Perkuat Tali Persaudaraan
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Dalam upaya mempererat hubungan dan meningkatkan silaturahmi, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Barito Utara, Ny. Marsiana Muhlis, . . .
-
Pj. Bupati Barito Utara Resmikan Perumahan Dinas untuk Dokter Spesialis RSUD Muara Teweh
Pj. Bupati Barito Utara Resmikan Perumahan Dinas untuk Dokter Spesialis RSUD Muara Teweh
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Penjabat (Pj.) Bupati Barito Utara, Drs. Muhlis, bersama jajaran perangkat daerah dan pimpinan RSUD Muara Teweh, meresmikan Perumahan . . .
-
DPRD Katingan Lakukan Koordinasi dengan Dinas Kehutanan Kalteng Terkait DBH
DPRD Katingan Lakukan Koordinasi dengan Dinas Kehutanan Kalteng Terkait DBH
KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan mengadakan pertemuan dengan Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Tengah untuk . . .
-
DPRD Katingan Gelar Koordinasi dengan Dinas ESDM Kalteng Bahas Alokasi DBH
DPRD Katingan Gelar Koordinasi dengan Dinas ESDM Kalteng Bahas Alokasi DBH
KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Sekretaris Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Kalimantan Tengah, Syaripudin, S.Hut, mewakili Kepala Dinas ESDM Kalteng, . . .
-
Kepala BAPPERIDA Kalteng Hadiri Peresmian Gedung Gereja Mawar Sharon Palangka Raya
Kepala BAPPERIDA Kalteng Hadiri Peresmian Gedung Gereja Mawar Sharon Palangka Raya
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.COM– Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Riset, dan Inovasi Daerah (BAPPERIDA) Provinsi Kalimantan Tengah, yang juga menjabat sebagai . . .
