- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Bupati Gumas Resmikan Ruko dan Pastori MJ GKE Kuala Kurun
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Bupati Gunung Mas (Gumas) Jaya Samaya Monong ketika menandatangani peresmian ruko GKE Kuala Kurun
Potretkalteng.com - Kuala Kurun - Bupati Gunung Mas (Gumas) Jaya Samaya Monong bersama Ketua Umum Resort Gereja Kalimantan Evangelis (GKE) Pdt. Simpon F. Lion meresmikan satu buah ruko Resort dan Jemaat GKE Kuala Kurun dan dua rumah pastori Gereja GKE Labehu Asi dan GKE Sakatik Kuala Kurun pada hari Rabu (01/03/2023).
ketua Resort GKE kuala Kurun Pdt. Dein G. Narang dalam sambutannya menyampaikan latar belakang didirikan ruko tersebut adalah berdasarkan ide dari Ketua Resort sebelumnya Pdt. Edison B. Kuni saat kegiatan pembubaran Panitia Sinode. Jadi, dana untuk membangun ruko tersebut salah satunya berasal dari dana hibah Panitia Sinode sebesar 175 juta.
Sementara itu, pembangunan dua buah Pastori GKE Labehu Asi dan GKE Sakatik adalah atas saran dari Bupati Gunung Mas.
Baca Lainnya :
- Bupati Gumas Serahkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran0
- Pemda Gumas Panen Padi Perdana MSP 08 Wujud Pelaksanaan Smart Agro0
- Bupati Gumas: PNS yang Baru Dilantik 10 Tahun Baru Pindah0
- Bupati Gumas Resmikan Gereja Barita Salamat GKE Hurung Bunut0
- Bupati Gumas Membuka Lomba Tingkat III dan Raimuna Cabang Tingkat Kwarcab0
Ketua Umum Resort GKE Pdt. Simpon F. Lion menyampaikan rasa bangga kepada Resort GKE Kuala Kurun karena telah memenuhi program kemandirian dana.

Foto bersama
Sementara itu, Bupati Gunung Mas dalam sambutannya mengucapkan terima kasih atas dukungan dari semua pihak yang telah membantu proses pembangunan serta mengingatkan kembali agar jemaat dapat menggunakan talenta, potensi dan kesempatan yang ada untuk mendukung pelayanan gereja.
Selain itu, Bupati Gunung Mas juga menyampaikan terkait rencana pertanian GKE. Terkhusus lahan dan juga koperasi sudah disediakan.
"Mohon doa dari semua warga jemaat GKE supaya di tahun ini bisa kita laksanakan tanam perdana. Lahan sudah tersedia. Koperasi sudah dibentuk oleh Majelis Sinode GKE. Tinggal tunggu momen yang tepat," kata Jaya.(red)
Yullya
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















