- Debat Perdana Pilkada Palangka Raya, Fairid Naparin dan Achmad Zaini Siap Majukan Palangka Raya
- DPD PPNI Kabupaten Kapuas Gelar Seminar Kesehatan untuk Tingkatkan Kompetensi Anggota
- Sidang Pemeriksaan Setempat Gugatan PMH Perkara GOR Katingan Hakim Sarankan Untuk Pekerjaan Dilanjut
- Usulan Pembangunan Bendungan Muara Juloi Oleh Syauqie: Harapan Baru bagi Masyarakat Barito
- Masyarakat Antusias Bersama Kampanye Alberkat Yadi di Kapuas Tengah
- Masyarakat DAS Barito Sambut Positif Usulan Pembangunan Bendungan Muara Juloi
- Sidang Pembuktian Pembangunan GOR Katingan di PN Kasongan Kembali Digelar
- Erlin Hardi Paparkan Program Prioritas di Hadapan Tokoh Batak di Kapuas
- Agustiar-Edy Tambah Dana Desa 500 Juta, Pengamat: Ada Niat Baik Perkuat Desa
- Gubernur Kalteng Komitmen Relokasi RSUD dr Doris Sylvanus
Bersama 109 Ketua RT/RW, Camat Pahandut Study Banding ke Banjarmasin
Tim Redaksi
Keterangan Gambar : Camat Pahandut, Berlianto Binti bersama RT & RW Photo di depan halaman kantor kecamatan Banjar masin Barat Banjarmasin.
Potretkalteng.com - Banjarmasin - Camat Pahandut Kota Palangka Raya, Berlianto Binti bersama rombongan Ketua RT dan RW ke Banjarmasin dengan tujuan Kecamatan Banjarmasin barat.
Kegiatan studi banding ini bertujuan agar para Ketua RT dan RW bisa memelihara lingkungan tempat tinggalnya dan menjaga tertib kamtibmas.
Dalam kunjungan tersebut rombongan Kecamatan Pahandut melaksanakan pertemuan di aula kecamatan Banjarmasin Barat dan disambut oleh Sekretaris Camat, Hariata, SE.
Baca Lainnya :
- Kembangkan Potensi Kelautan dan Perikanan, Pemprov Kalteng Jajaki Kerja Sama dengan PT. Perindo0
- Wagub Kalteng : Potensi Pemuda Harus Dikembangkan Demi Pembangunan Kalteng0
- Sahli Gubernur Bidang KSDM Suhaemi : Angka Prevalensi Stunting di Kalteng Turun Signifikan0
- Asisten Ekbang Buka Rapat Kerja Bidang Kesehatan Tingkat Prov. Kalteng0
- Penerapan SPBE Ciptakan Kualitas Layanan dan Minimalisir Penyalahgunaan Wewenang0
Dalam pertemuan hal yg dibicarakan terkait pengelolaan sampah, pembentukan satgas kebersihan dan pencapaian kinerja lainnya. Sementara yg menjadi ketertarikan adalah bagaimana memanfaatkan barang limbah menjadi bermanfaat dan menghasilkan.
Dari pertemuan ini diharapkan dapat diikuti dan diimplementasikan di wilayah Pahandut. Apalagi wilayah Pahandut apabila musim penghujan banyak limbah kiriman termasuk botol-botol bekas yg bisa di manfaatkan.
Camat Pahandut, Berlianto Binti SE,ME Mengucapkan terima kasih kepada bapak walikota Fairid Nafarin,SE wakil walikota ibu Umi Mestika dan ibu sekda ,
"Mudahan kecamatannya bisa membuktikan untuk bisa kotanya meraih adipura"
Ditambahkan camat yang humoris ini kepada media potret kalteng jika nanti Palangkaraya sampai meraih Adipura, maka studi banding tahun berikutnya mungkin akan pindah keibu kota negara baru dikaltim atau balikpapan yang sudah sering meraih adipura.
"Alhamdulillah semua peserta dalam keadaan sehat wal afiat dan tak lupa dirinya mengucapkan selamat NATAL 2022 Dan Tahun Baru 2023 mudahan di tahun 2023 keberhasilan dan kesuksesan bisa kita raih Bersama ,Amin " ungkap Berlianto,SE,ME usai dihubungi media Potret Kalteng. (Red)
HT
Berita Utama
-
Debat Perdana Pilkada Palangka Raya, Fairid Naparin dan Achmad Zaini Siap Majukan Palangka Raya
Debat Perdana Pilkada Palangka Raya, Fairid Naparin dan Achmad Zaini Siap Majukan Palangka Raya
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dalam debat perdana Pilkada serentak 2024 yang berlangsung baru-baru ini, pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palangka . . .
-
Sidang Pemeriksaan Setempat Gugatan PMH Perkara GOR Katingan Hakim Sarankan Untuk Pekerjaan Dilanjut
Sidang Pemeriksaan Setempat Gugatan PMH Perkara GOR Katingan Hakim Sarankan Untuk Pekerjaan Dilanjut
KATINGAN, POTRETKALTENG.COM - Setelah sebelumnya majelis hakim mendengarkan keterangan saksi dan ahli dari para pihak dalam kasus gugatan Perbuatan Melawan Hukum ( PMH) . . .
-
DPD PPNI Kabupaten Kapuas Gelar Seminar Kesehatan untuk Tingkatkan Kompetensi Anggota
DPD PPNI Kabupaten Kapuas Gelar Seminar Kesehatan untuk Tingkatkan Kompetensi Anggota
KAPUAS, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pengurus Daerah (DPD) PPNI Kabupaten Kapuas kembali mengadakan Road Show Seminar Kesehatan di aula UPT Puskesmas Tamban Catur. . . .
-
Masyarakat Antusias Bersama Kampanye Alberkat Yadi di Kapuas Tengah
Masyarakat Antusias Bersama Kampanye Alberkat Yadi di Kapuas Tengah
KUALA KAPUAS, POTRETKALTENG.COM - Calon Wakil Bupati Kapuas Laksanakan Kampanye Dialogis di Desa Pujon dan Penda Muntei Kecamatan Kapuas Tengah. Kamis, 31 Oktober . . .
-
Usulan Pembangunan Bendungan Muara Juloi Oleh Syauqie: Harapan Baru bagi Masyarakat Barito
Usulan Pembangunan Bendungan Muara Juloi Oleh Syauqie: Harapan Baru bagi Masyarakat Barito
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Masyarakat di sekitar Daerah Aliran Sungai (DAS) Barito menyambut positif usulan pembangunan Bendungan Muara Juloi yang diajukan oleh . . .