- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Staff Ahli Gubernur Buka Musda ke-X Gereja Pantekosta di Wilayah Kalteng
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : foto bersama
Potretkalteng.com - Palangka Raya – Staf Ahli Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik, Herson B. Aden membuka secara resmi Musyawarah Daerah X Gereja Pantekosta di Indonesia (GPdI) wilayah Kalteng, bertempat di GPDI Filadelfia Palangka Raya, Selasa (13/8/2022).
Herson B Aden saat membacakan sambutan tertulis Wakil Gubernur Kalteng H. Edy Pratowo menyampaikan apresiasi atas terselenggaranya Musyawarah Daerah X Gereja Pantekosta di Indonesia Kalteng.
“Terselenggaranya musyawarah ini adalah sebuah bukti dari sehatnya tubuh organisasi, di mana seluruh anggotanya memiliki kepedulian yang sama dan berkomitmen untuk memajukan organisasi ini serta mempererat tali persekutuan serta persaudaraan. Lebih dari itu, momentum musyawarah ini hendaknya menjadi kesempatan untuk merefleksi dan mengevaluasi pelaksanaan kegiatan serta program kerja yang telah dilaksanakan selama lima tahun ini”, tutur Herson.
Baca Lainnya :
- Sulitnya Pembuatan SIM di Polresta Palangka Raya Berindikasi Rawan Terjadi Pungli0
- Atlet Pesepeda Putri Ungkap Trek Lapangan Tuah Pahoe Sudah Berstandar Internasional0
- Wujudkan Toleransi Beragama, Danrindam XVIII/Kasuari Resmikan Gereja Solagratia0
- Ini Janji Gubernur Kalteng Untuk Pemenang Lomba Sepeda0
- Tegas Berantas Judi Online, Polres Lamandau Tangkap Satu Terduga Pelaku0
Pada kesempatan tersebut, Herson menghimbau kepada seluruh anggota majelis daerah GPdI Kalteng untuk meningkatkan solidaritasnya, sebab masing-masing anggota memiliki tanggung jawab yang sama atas kemajuan GPdI Kalteng. “Solidaritas ini hendaknya tidak hanya berlaku secara internal dalam kehidupan berorganisasi, namun juga di daerah masing-masing dalam kehidupan bermasyarakat”, imbuhnya.
Diharapkan melalui musyawarah ini akan terpilih ketua dan pengurus majelis daerah GPdI Kalteng yang mampu melaksanakan amanah dengan profesional dan penuh tanggung jawab selama periode menjabat.(red)
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















