Legislator Dorong Pengawasan Ketat Proyek di Katingan

Potret kalteng 02 Sep 2025, 14:51:34 WIB Katingan
Legislator Dorong Pengawasan Ketat Proyek di Katingan

Keterangan Gambar : Anggota DPRD Kabupaten Katingan, Gimmak Bulinga saat menghadiri upacara peringatan HUT Kabupaten Katingan ke 23, pada tanggal 20 Juli 2025, di halaman kantor Bupati Katingan. (ist)




KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Wakil rakyat dari Dapil Katingan III, Gimmak Bulinga, meminta agar setiap kepala OPD memperketat pengawasan terhadap proyek pembangunan.

Baca Lainnya :


Menurutnya, pengawas internal maupun konsultan harus turun langsung setiap hari memantau progres pekerjaan. “Kalau pengawasan lemah, kualitas pekerjaan bisa tidak sesuai harapan,” tegasnya.


Ia juga mendorong kontraktor bekerja lebih keras agar proyek selesai tepat waktu dengan mutu yang terjamin.


RH







+ Indexs Berita

Berita Utama

Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment