DPRD Minta Gunakan Bahan Lebih Kuat untuk Zebra Cross dan Marka Jalan

Potret kalteng 02 Sep 2025, 14:49:42 WIB Katingan
DPRD Minta Gunakan Bahan Lebih Kuat untuk Zebra Cross dan Marka Jalan

Keterangan Gambar : Budi Hermanto. (IST)




KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Anggota DPRD Katingan, Budy Hermanto, menekankan agar Dinas Perhubungan menggunakan bahan yang lebih berkualitas dalam pembuatan marka jalan dan zebra cross. Hal ini penting agar tanda jalan dapat bertahan lebih lama.

Baca Lainnya :


“Kalau bahannya baik, kekuatannya bisa untuk beberapa tahun. Jangan sampai tiap tahun selalu terhapus,” kata Budy, legislator dari Dapil Katingan II.


Ia menegaskan, keberadaan zebra cross dan marka jalan bukan kebutuhan sekali pakai, melainkan fasilitas vital untuk keselamatan masyarakat yang harus dijaga keberlangsungannya.


RH







+ Indexs Berita

Berita Utama

Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment