- Talkshow JOINUS 2024 Bahas Inovasi dan Pembangunan Hijau Berkelanjutan di Kalimantan Tengah
- Dispursip Kalteng Adakan Rapat Koordinasi Kearsipan Kabupaten/Kota se-Provinsi Kalteng Tahun 2024
- Kadis PMD Kalteng Dorong BUMDes untuk Tingkatkan Ekonomi Desa
- Jejaring Cendekiawan Kristen dan Pemuda Gereja Dukung Fairid-Zaini dalam Pilkada Palangka Raya
- Forum Pemuda Kalteng Siap Sukseskan Pilkada Damai dan Berkualitas
- Hadiri Rakor Cetak sawah Menteri Pertanian RI Dukung Brigade Pemuda Tani Gempita Kalsel-Teng
- Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
- Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
- BPBPK Prov. Kalteng Gelar Rakor Evaluasi Pengendalian Karhutla 2024
- Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
Berhasil Turunkan Stunting, Gumas Terpilih Sebagai Sampel Penelitian Penurunan Stunting Kalteng
Tim Redaksi
Keterangan Gambar : Foto bersama
Potretkalteng.com – Kuala Kurun – Kabupaten Gunung Mas menjadi sampel penelitian penurunan stunting oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng), melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3APPKB), yang bekerja sama dengan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) di Aula Lantai 1 Kantor Bupati Gunung Mas, Senin (20/02/2023)
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunung Mas berhasil menurunkan angka stunting atau gagal tumbuh kembang anak akibat gizi kronis pada tahun 2022 lalu. Oleh karena itu, Kabupaten Gunung Mas menjadi sampel penelitian.
“DP3APPKB Kalteng dan BRIN melakukan penelitian tentang keberhasilan dan kegagalan penurunan angka stunting di Kalteng. Yang diambil dua kabupaten tertinggi dan dua kabupaten terendah. Gunung Mas adalah kabupaten yang terendah,” kata Wakil Bupati Gunung Mas, Efrensia L.P Umbing saat menerima kedatangan tim peneliti.
Baca Lainnya :
- Wakil Bupati Gumas Hadiri Pra RAT CU Betang Asi Tahun Buku 20220
- Bupati Gumas Berharap HKTI Bisa Jadi Mitra Strategis Pemda 0
- Turunkan Angka Stunting, Pemkab Murung Raya Kaji Banding ke Gunung Mas0
- Pemda dan Perusahaan Besar Swasta Bersama Membangun Gunung Mas0
- Wakil Bupati Gunung Mas Dampingi Kunjungan Kerja Wakapolda Kalteng0
Efrensia menyampaikan bahwa penelitian bertujuan untuk mengetahui kunci keberhasilan sekaligus faktor yang menyebabkan kegagalan dalam menurunkan angka stunting di Kalteng. Oleh karena itu, Efrensia mendukung tim peneliti untuk menggali sebanyak-banyaknya, baik itu faktor yang membuat keberhasilan maupun kegagalan penurunan angka stunting.
Pada kesempatan tersebut, Efrensia menyampaikan terima kasih kepada Tuhan dan seluruh tim yang mampu menurunkan angka stunting di Kabupaten Gunung Mas, sehingga berdasarkan data Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2022, angka stunting di Gunung Mas di tahun 2022 berhasil turun ke angka 17,9 persen dari 35,9 persen.
“Penurunan tersebut luar biasa. Ini berkat komitmen dari pimpinan, kebersamaan, kekompakan seluruh tim, sinergitas dan kolaborasi yang baik. Ini yang menurut kami yang menjadi kunci keberhasilan, selain edukasi terkait stunting yang dilakukan terus menerus,” kata Efrensia. (Red)
Yullya
Berita Utama
-
Forum Pemuda Kalteng Siap Sukseskan Pilkada Damai dan Berkualitas
Forum Pemuda Kalteng Siap Sukseskan Pilkada Damai dan Berkualitas
PALANGKA RAYA – Forum Pemuda Kalimantan Tengah (Forpeka) sukses menyelenggarakan Seminar dan Deklarasi Pemilu Damai yang mengusung tema "Pemuda Sebagai Pilar Demokrasi . . .
-
Kadis PMD Kalteng Dorong BUMDes untuk Tingkatkan Ekonomi Desa
Kadis PMD Kalteng Dorong BUMDes untuk Tingkatkan Ekonomi Desa
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com– Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Badan Usaha Milik . . .
-
Talkshow JOINUS 2024 Bahas Inovasi dan Pembangunan Hijau Berkelanjutan di Kalimantan Tengah
Talkshow JOINUS 2024 Bahas Inovasi dan Pembangunan Hijau Berkelanjutan di Kalimantan Tengah
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com – Hari ketiga Jambore Inovasi Nusantara (JOINUS) 2024 diwarnai dengan talkshow bertema “Inovasi dan Pembangunan Hijau Berkelanjutan di . . .
-
Jejaring Cendekiawan Kristen dan Pemuda Gereja Dukung Fairid-Zaini dalam Pilkada Palangka Raya
Jejaring Cendekiawan Kristen dan Pemuda Gereja Dukung Fairid-Zaini dalam Pilkada Palangka Raya
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Relawan Lentera Kasih (RELASI) Prabowo-Gibran Kota Palangka Raya mengadakan diskusi dan deklarasi pasangan calon Wali Kota dan Wakil . . .
-
Dispursip Kalteng Adakan Rapat Koordinasi Kearsipan Kabupaten/Kota se-Provinsi Kalteng Tahun 2024
Dispursip Kalteng Adakan Rapat Koordinasi Kearsipan Kabupaten/Kota se-Provinsi Kalteng Tahun 2024
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com – Dinas Perpustakaan dan Arsip (Dispursip) Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Rapat Koordinasi Kearsipan Kabupaten/Kota se-Provinsi . . .