- Dinkes Barito Timur Resmikan SIREKAT, Sistem yang Dorong Keterbukaan Anggaran Puskesmas
- M. Zainal Kukuhkan Pengurus PWI Barito Timur Masa Bhakti 2025–2028
- Tandak Intan Perkuat Iman Umat, Bupati Yamin Tekankan Pentingnya Identitas Hindu Kaharingan
- Bupati Yamin Resmi Membuka Kejuaraan Bulutangkis Barito Timur Super Championship 2025
- Sinkronkan Data Jaminan Kesehatan, Pemkab Bartim Bersama BPJS Gelar Rekonsiliasi November 2025
- Peringati Hari Pahlawan, Goweser Puang Gere 4 Barito Timur Tempuh Rute Ekstrem 30 KM
- Alokasi Belanja Daerah 2026 Tembus Rp2,57 Triliun, Bupati Kapuas Harapkan Dampaknya Terasa ke Masyar
- DP3APPKB Kapuas Gelar Rakor Data Terpilah Gender dan Anak Digelar
- Tingkatkan Ketahanan Pangan, Desa Tewai Baru Luncurkan Program Penanaman Jagung Hibrida
- DPRD Kalteng Targetkan Raperda MBLB Rampung Sebelum Tutup Tahun
Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin

Keterangan Gambar : Tokoh muda dan Cendekiawan Kristen ketika mendukung Fairid Naparin menjadi Walikota Palangka Raya
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Pemuda, tokoh dan cendikiawan Kristen kota Palangkaraya mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Relawan Lentera Kasih Prabowo-Gibran (RELASI) Kota Palangkaraya.
Dimana dalam kegiatan tersebut diadakan dialog/diskusi kebangsaan bersama salah satu pasangan calon Walikota Palangkaraya no urut 2 bapak Fairid Naparin dan Achmad Zaini.
Baca Lainnya :
- RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI0
- Berkesan, Aksi Spesial Dekan Fakultas Hukum UPR di Job Fair 20240
- FH UPR Sukses Menggelar Job Fair 2024 di Lapangan Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya0
- Relawan Koyem-SHD Optimis Menang di Pilgub Kalteng 20240
- Masa Depan Barito Utara di Tangan AGI, Pemuda Yang Tampil Memukau dalam Debat Pilkada Barito Utara0
Bapak Pdt. Lius Lontoh juga berharap agar kedepannya jikalau bapak Fairid Naparin dan Achmad Zaini terpilih menjadi Walikota dan wakil walikota Palangkaraya dapat bersinergi dengan umat Kristen.
Dengan kata lain; Menjadikan komunitas, lembaga-lembaga Kristen menjadi bagian/ salah satu perpanjangan tangan program pemerintah kota Palangkaraya dalam bidang rohanian, sosial, dan pendidikan.
Dan tentunya tidak lepas juga dalam hal memperhatikan kebutuhan-kebutuhan umat kristen yang ada di kota Palangkaraya" dalam bangunan rumah ibadah dan dukungan utk menjalankan program-program Misi Gereja.
Selanjutnya Bapak Pdt. Lius Lontoh menyampaikan bahwasanya kegiatan ini salah satu bentuk untuk menjembatani sinergi antara umat kristen dan calon Walikota Palangkaraya dimana kegiatan tersebut dapat menjadi salah satu komitmen bersama dalam menjaga kemajemukan yang ada di kota Palangkaraya.
" Diskusi & Deklarasi ini menjadi Komitmen kita bersama dalam menjaga kemajemukan umat beragama, dan kami memiliki Spirit yang sama dengan Pak Fairid" Akhirnya.
RT
Berita Utama
-
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Desa Tewai Baru Luncurkan Program Penanaman Jagung Hibrida
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Desa Tewai Baru Luncurkan Program Penanaman Jagung Hibrida
TEWAI BARU, POTRETKALTE.COM- Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) HATANTIRING BERSAMA TEWAI BARU, Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan nasional dan mewujudkan . . .
-
DP3APPKB Kapuas Gelar Rakor Data Terpilah Gender dan Anak Digelar
DP3APPKB Kapuas Gelar Rakor Data Terpilah Gender dan Anak Digelar
Kuala Kapuas, POTRETKALTENG.COM - Pemerintah Kabupaten Kapuas melalui Dinas Pengendalian Penduduk, Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan . . .
-
Alokasi Belanja Daerah 2026 Tembus Rp2,57 Triliun, Bupati Kapuas Harapkan Dampaknya Terasa ke Masyar
Alokasi Belanja Daerah 2026 Tembus Rp2,57 Triliun, Bupati Kapuas Harapkan Dampaknya Terasa ke Masyar
Kuala Kapuas, POTRETKALTENG.COM – Pemerintah Kabupaten Kapuas mengalokasikan Rp2,574 triliun lebih belanja daerah di tahun anggaran 2026. Bupati Kapuas HM Wiyatno . . .
-
Peringati Hari Pahlawan, Goweser Puang Gere 4 Barito Timur Tempuh Rute Ekstrem 30 KM
Peringati Hari Pahlawan, Goweser Puang Gere 4 Barito Timur Tempuh Rute Ekstrem 30 KM
TAMIANG LAYANG — Masyarakat Barito Timur bersama ratusan goweser dari berbagai wilayah Kalimantan memadati halaman Kantor Bupati Barito Timur pada Minggu pagi, 9 . . .
-
Bupati Yamin Resmi Membuka Kejuaraan Bulutangkis Barito Timur Super Championship 2025
Bupati Yamin Resmi Membuka Kejuaraan Bulutangkis Barito Timur Super Championship 2025
TAMIANG LAYANG — Bupati Barito Timur M. Yamin bersama Wakil Bupati Adi Mula Nakalelo resmi membuka Bupati Barito Timur Super Championship 2025 di GOR Jalan Nansarunai, . . .














