- Pemko Palangka Raya Genjot Program Strategis Turunkan Stunting, Tablet Tambah Darah untuk Cegah Anem
- Pemko Palangka Raya Gelar Rapat Persiapan Survei SSGI, Siap Pantau Kesehatan Masyarakat
- Apeksi Singkawang: Dorong Kolaborasi Antar Kota di Kalimantan
- Satpol PP Palangka Raya Tertibkan 242 APK dan Spanduk Kadaluwarsa
- Gerakan Tanam Padi dan Cabai untuk Ketahanan Pangan di Palangka Raya
- Produksi Perikanan Tangkap Kota Palangka Raya Capai 5.205 Ton
- Pemko Palangka Raya Berkomitmen Tingkatkan Kapasitas dan Kesejahteraan Nelayan Kecil
- Potensi Perairan Luas Dukung Keberlanjutan Perikanan Tangkap di Palangka Raya
- Pemko Palangka Raya Gelar Sosialisasi Pengembangan Kapasitas untuk Nelayan Kecil
- DPKP Palangka Raya Gandeng Bulog Gelar GPM Mobile untuk Warga yang Membutuhkan
Sidang Pembuktian Pembangunan GOR Katingan di PN Kasongan Kembali Digelar
Keterangan Gambar : saksi ahli, Sdr. Samsul, S.SOS., M.A.P., C.M.C., C.SCM., C.P.Sp., C.C.M.S ketika memberikan kesaksian
KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Sidang Perbuatan Melawan Hukum (PMH) yang melibatkan Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga serta Pariwisata Kabupaten Katingan berlangsung di Pengadilan Negeri Kelas II Kasongan (31 Oktober 2024) . Sidang ini berfokus pada pemutusan kontrak sepihak terhadap CV. Rungan Raya dalam proyek pembangunan GOR Tahap IV.
Hadir sebagai saksi ahli, Sdr. Samsul, S.SOS., M.A.P., C.M.C., C.SCM., C.P.Sp., C.C.M.S., memberikan penjelasan mengenai tata cara pengadaan barang dan jasa pemerintah. Dalam keterangannya, Samsul menyoroti pentingnya mengikuti prosedur dalam penanganan kontrak kritis dan pemberian Show Cause Meeting (SCM) sebelum pemutusan kontrak.
Baca Lainnya :
- Erlin Hardi Paparkan Program Prioritas di Hadapan Tokoh Batak di Kapuas0
- Agustiar-Edy Tambah Dana Desa 500 Juta, Pengamat: Ada Niat Baik Perkuat Desa0
- Gubernur Kalteng Komitmen Relokasi RSUD dr Doris Sylvanus0
- Kadiskominfosantik Kalteng Harapkan Keterbukaan Informasi Publik Merambah ke Desa/ Kelurahan0
- Syauqie Usul Ke Kementerian PU Bangun Bendungan Muara Juloi untuk Atasi Banjir di DAS Barito0
“Perlu diingat bahwa prosedur penanganan kontrak kritis harus sesuai dengan Syarat-syarat Umum Kontrak,” jelas Samsul usai sidang.
Kuasa hukum penggugat, Hendra Saputra, S.H., dan Wilson Sianturi, S.H., menyatakan kepuasan atas jawaban yang diberikan oleh ahli. Meski ada penolakan dari kuasa hukum tergugat, mereka menilai semua pertanyaan terjawab secara memadai.
“Penjelasan ini relevan dengan konteks gugatan kami mengenai pemutusan kontrak sepihak yang merupakan perbuatan melawan hukum,” ungkap Hendra.
Sidang ini menjadi langkah penting dalam proses hukum terkait penghentian pekerjaan pembangunan GOR, yang diduga diakibatkan oleh pemutusan kontrak sepihak oleh Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga serta Pariwisata Kabupaten Katingan. Keputusan selanjutnya akan ditentukan oleh Majelis Hakim.
Vid
Berita Utama
-
Tim Resmob Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan di Kapuas
Tim Resmob Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan di Kapuas
KAPUAS, POTRETKALTENG.COM- Tim Resmob Sat Reskrim (Satuan Reserse Kriminal) Polres Kapuas dibantu personel Polsek Sebangau, berhasil menangkap pelaku penganiayaan bulan . . .
-
MPP Huma Betang Siap Bertransformasi Menjadi MPP Digital untuk Layanan Publik yang Lebih Efisien
MPP Huma Betang Siap Bertransformasi Menjadi MPP Digital untuk Layanan Publik yang Lebih Efisien
PotretKalteng.com, Palangka Raya – Mal Pelayanan Publik (MPP) Huma Betang tengah bersiap untuk melakukan transformasi menjadi MPP digital, sebuah langkah . . .
-
Haornas Diharapkan Jadi Pemacu Semangat Memasyarakatkan Olahraga di Palangka Raya
Haornas Diharapkan Jadi Pemacu Semangat Memasyarakatkan Olahraga di Palangka Raya
PotretKalteng.com, Palangka Raya – Dalam rangka memperingati Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-41 dan Sumpah Pemuda ke-96, Pemerintah Kota Palangka Raya . . .
-
DPKUKMP Palangka Raya dan Pertamina Gelar Operasi Pasar LPG 3 Kg, Pastikan Kebutuhan Warga Terpenuhi
DPKUKMP Palangka Raya dan Pertamina Gelar Operasi Pasar LPG 3 Kg, Pastikan Kebutuhan Warga Terpenuhi
PotretKalteng.com, Palangka Raya – Dalam upaya menjaga ketersediaan gas elpiji bersubsidi bagi masyarakat, Dinas Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil, Menengah, . . .
-
Perkara Judi Togel, Seorang Kakek Diamankan Resmob Polres Kapuas
Perkara Judi Togel, Seorang Kakek Diamankan Resmob Polres Kapuas
KAPUAS, POTRETKALTENG.COM – Tim Resmob Sat Reskrim (Satuan Reserse Kriminal) Polres Kapuas, Polda Kalteng telah mengamankan D alias N (57) di Jalan Kapuas Seberang I . . .