- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Sahli Pemprov Kalteng Buka Rapat Akhir Penyediaan DataInformasi dan Peta Potensi serta Peluang Usaha
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Staf Ahli (Sahli) Gubernur Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Yuas Elko
potretkalteng.com - Palangka Raya – Staf Ahli (Sahli) Gubernur Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Yuas Elko membuka Rapat Akhir dalam rangka Penyediaan Data/Informasi dan Peta Potensi serta Peluang Usaha Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2023, bertempat Hotel Luwansa Palangka Raya, Kamis (5/10/2023).
Sekretaris Daerah (Sekda) Prov. Kalteng dalam sambutannya yang dibacakan oleh Sahli Yuas Elko menjelaskan, bahwa kegiatan yang dilaksanakan oleh Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Prov. Kalteng melalui Pihak Ketiga (CV. Karya Betang Mandiri Konsultan), merupakan salah satu bentuk upaya pemerintah menyediakan data/informasi dan peta potensi serta peluang usaha di Kalimantan Tengah, dalam kerangka menarik minat calon investor agar mau menanamkan modalnya dan berusaha di Kalimantan Tengah, khususnya di Kabupaten lokus.
Baca Lainnya :
- Gubernur Kalteng Pimpin Rakor Penanggulangan Karhutla, Pengendalian Inflasi dan Ketahanan Pangan 0
- Tegas Tolak Money Politic, Bambang Purwanto Fokus Perjuangkan Kepentingan Rakyat.0
- Dispursip Prov. Kalteng Gelar Lomba Karya Tulis Cerita Rakyat Kalteng0
- Sahli Gubernur Yuas Elko, Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2023 secara Virtual0
- Kadisdagperin Prov. Kalteng Buka Sosialisi Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri0
“Penyediaan data/informasi dan peta potensi serta peluang usaha, juga merupakan upaya pemerintah menjadikan Kalimantan Tengah, sebagai daerah tujuan investasi yang menarik dalam menjadikan Kalimantan Tengah semakin BERKAH” jelasnya.
Lebih lanjut Yuas mengatakan, investasi berusaha yang dilakukan sektor swasta di kawasan pengembangan pertumbuhan, akan membuka banyak lapangan pekerjaan sektor formal dan informal, memberikan peningkatan pendapatan, yang berujung pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.
“Oleh karena itu, saya mengajak kepada para peserta rapat untuk memanfaatkan waktu dan kesempatan pada Rapat Akhir ini dengan sebaik-baiknya, memberikan kontribusi data/informasi, dan atau memberikan saran/masukan konstruktif bagi maksimalnya output penyediaan data/informasi dan peta potensi serta peluang usaha Provinsi Kalimantan Tengah” ucap Yuas.(adv)
Mmckalteng
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















