- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Langkah Tepat PTM di Zona Merah Dihentikan

Potretkalteng.com - Palangka Raya – Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Dinas Pendidikan setempat, menghentikan sementara kegiatan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di wilayah zona merah Covid-19.
Adanya penghentian sementara kegiatan PTM di wilayah zona merah Covid-19 itu, tertuang dalam edaran nomor 420/314/870. Um-Peg/II/2022.
Terkait hal tersebut, Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit K Yunianto, menyatakan sepakat dengan kebijakan pemerintah daerah.
Baca Lainnya :
- Pers Harus Kredibel dan Profesional0
- Murid Kelas 4-6 SD Hidayatullah Divaksin Covid-190
- Avina Fairid Naparin Mengunjungi UMKM Handep (Handmade Ethical Product)0
- Manfaatkan Musrembang untuk Salurkan Aspirasi0
- Pemko Palangka Raya Siapkan 55 Formasi PPPK0
“Penghentian sementara kegiatan PTM, dan diterapkannya pembelajaran jarak jauh untuk sementara waktu, khususnya di wilayah zona merah Covid-19, merupakan langkah tepat,”katanya, Rabu (9/2/2022).
Namun terlepas dari itu, ia mengingatkan masyarakat untuk lebih disiplin dalam penerapan protokol kesehatan (Prokes).
“Dengan memperkuat prokes, menjadi salah satu upaya untuk mencegah penyebaran virus tidak semakin meluas,'” tukas Sigit.
Lebih jauh Sigit yang juga merupakan Ketua Asosiasi DPRD Kota Seluruh Indonesia (Adeksi) ini mengungkapkan, penerapan protokol kesehatan akan efektif dijalankan, apabila dilaksanakan bersama secara bergotong royong oleh seluruh elemen masyarakat.
“Kalau kita bersatu padu, maka kita kuat dan kita bisa melawan serta memutus sebaran virus Covid-19 ini,”ujarnya.
Adapun berdasarkan data Satgas Covid-19 Kota Palangka Raya, disebutkan, wilayah kelurahan di Ibu Kota Provinsi Kalteng itu yang kini berstatus zona merah diantaranya, Kelurahan Langkai, Palangka, Panarung, Bukit Tunggal dan Kelurahan Menteng.
Perlu diketahui, dalam surat edaran juga menjelaskan apabila terjadi status perubahan PPKM level yang dikeluarkan oleh lembaga yang berwenang, maka pelaksanaan PTM terbatas di satuan pendidikan dapat menyesuaikan.(red)
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















