- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Kejuaraan Sepak Bola Fazzio Cup 2025 Resmi Dibuka, Dorong Pembinaan Bibit Atlet Muda Barito Utara

Keterangan Gambar : Foto bersama
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM - Pemkab Barito Utara yang diwakili oleh Kadis Budparpora Annisa Cahyawati didampingi oleh unsur kepala perangkat daerah setempat secara resmi membuka Kejuaraan Sepak Bola Fazzio Cup 2025 antar SMA dan SMP sederajat se-Kabupaten Barito Utara, di Lapangan Stadion Swakarya Muara Teweh. Kegiatan ini diikuti puluhan tim dari sekolah-sekolah tingkat SMP dan SMA yang siap berlaga memperebutkan gelar juara.
Baca Lainnya :
- DPD KNPI Kalteng 2025–2028 Resmi Dilantik, Gubernur Dorong Peran Strategis Pemuda0
- Gubernur Kalteng Apresiasi Jalan Sehat Milad BKPRMI ke-48 dan HUT ke-80 RI0
- ARUN Kalteng Nyatakan Dukungan untuk Presiden Prabowo, Serukan Persatuan dan Unjuk Rasa Damai0
- Warga Desa Tumbang Manyangan Dambakan Air Bersih0
- Anggota DPRD Lamandau Dampingi Pemerintah Kecamatan di Lamandau Temui PLN Bahas Listrik Desa0
Dalam sambutannya, Pj. Bupati melalui Kadisbudparpora, Annisa Cahyawati menegaskan bahwa Fazzio Cup bukan sekadar ajang kompetisi, tetapi juga wadah pembinaan generasi muda melalui olahraga. “Sepak bola adalah olahraga rakyat yang digemari semua kalangan. Kegiatan ini bukan hanya pertandingan, tetapi juga sarana silaturahmi, sportivitas, dan pembentukan karakter generasi muda. Dari sinilah kita harapkan lahir bibit-bibit unggul yang mampu membawa nama Barito Utara ke tingkat lebih tinggi,” ujarnya.
Annisa Cahyawati menekankan pentingnya menciptakan ruang-ruang positif bagi generasi muda di tengah tantangan era digital. Melalui turnamen ini, pemerintah berharap dapat melahirkan pemain-pemain berbakat yang kelak mampu bersaing di tingkat daerah, regional, bahkan nasional.
Ketua Panitia Pelaksana, Dedy Suryana menyampaikan bahwa kejuaraan ini bertujuan mempererat silaturahmi antar sekolah, mencari bibit muda sepak bola di Barito Utara, mendukung program pembinaan usia dini Askab PSSI, sekaligus menjadi hiburan bagi masyarakat.
“Kami berharap Fazzio Cup 2025 dapat melahirkan atlet-atlet muda berbakat yang nantinya bisa mewakili Barito Utara di tingkat provinsi maupun nasional,” ujar Ketua Panitia.
Kejuaraan Fazzio Cup 2025 digelar sebagai upaya pemerintah daerah bersama KONI dan PSSI Barito Utara dalam memajukan olahraga sepak bola serta menumbuhkan semangat kebersamaan, disiplin, dan jiwa kompetitif yang sehat. Pemerintah juga memberikan apresiasi kepada seluruh panitia, pelatih, wasit, serta sekolah-sekolah yang berpartisipasi dalam menyukseskan kegiatan ini.
RT
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















