- Polres Kapuas Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu di Desa Timpah, Amankan Dua Pelaku
- Hatir Tarigan Apresiasi Peran TNI pada HUT ke-80: Teladan bagi Pemuda
- Sekda Kapuas Pimpin Kegiatan Jumat Bersih dan Hijau 2025 di SMKN 3 Kuala Kapuas
- Bupati Kapuas Tinjau Progres Rekonstruksi Jalan di Tamban Catur
- Ormas di Kapuas Tegaskan Dukungan Penuh untuk Pembangunan di Bukit Ngalangkang
- Sekolah Lapang, Harapan Baru Bagi Masyarakat Adat Dayak
- Ketua LPDN Pulang Pisau Dukung Penguatan Kelembagaan Masyarakat Dayak
- Barito Utara Terima Rp1,37 Triliun Dana Transfer Umum 2026 dari Pemerintah Pusat
- Kemenkeu Kucurkan Rp12,45 Triliun Dana Transfer Umum 2026 untuk Kalimantan Tengah
- Duta Mall Palangkaraya Resmi Dibuka, Hadirkan Wajah Baru Pusat Belanja Modern
Inflasi di Kalteng Terendah Regional Kalimantan dan Dibawah Angka Inflasi Nasional
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Sekretaris Daerah Prov. Kalteng H. Nuryakin selaku Ketua Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Prov. Kalteng ketika ditemui di ruang kerjanya, Senin (4/11/2023).
potretkalteng.com - Palangka Raya – Berdasarkan rilis dari Badan Pusat Statistik 1 September 2023, inflasi Kalimantan Tengah (Kalteng) selama bulan Agustus 2023 dengan status paling rendah se-Kalimantan. Prov. Kalteng juga merupakan satu-satunya provinsi di Kalimantan yang angka inflasinya di bawah inflasi nasional. Kondisi tersebut tidak terlepas dari upaya Pemprov Kalteng, Tim Pengendali Inflasi dan sinergitas dengan kabupaten/ kota dalam menekan dan mengendalikan inflasi di Kalteng.
Hal itu diungkapkan oleh Sekretaris Daerah Prov. Kalteng H. Nuryakin selaku Ketua Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Prov. Kalteng di ruang kerjanya, Senin (4/11/2023).
"Kita patut bersyukur, inflasi Kalteng paling rendah di regional Kalimantan, dan satu-satunya provinsi di Kalimantan yang angka inflasinya di bawah angka inflasi nasional” ungkapnya.
Baca Lainnya :
- Walikota Palangka Raya Lakukan Kunjungan Kerja ke Pemkab Badung0
- Mahasiswi Fakultas Hukum UPR Raih 2 Medali Dalam Kualifikasi Pra-PON XXI di Yogyakarta0
- 2 Siswi SMAN 2 Palangka Raya Dampingi Gubernur Kalteng ke China0
- Parade Jambore Kader PKK Tingkat Provinsi Kalteng Kembali Digelar0
- Sekda Kalteng Lepas Kontingen PESPARAWI KORPRI ke IV Kalteng Tahun 20230
Lebih lanjut ia menyebut bahwa inovasi dan gagasan Gubernur Kalteng dalam pengendalian inflasi, salah satu kunci keberhasilan pengendalian inflasi di Kalimantan Tengah.
“Gagasan sederhana tapi berdampak langsung ke masyarakat seperti pasar murah, pasar penyeimbang, BLT, gerakan tanam sakuyan lombok, pemanfaatan pekarangan dan lain-lain. Ini dilakukan secara konsisten dengan prinsip tepat guna, tepat sasaran, dan tepat manfaat” tambahnya.
Sekda Nuryakin mengklaim, upaya masif Pemprov Kalteng melalui TPID tidak terlepas juga dari sinergitas dengan Pemerintah kabupaten dan kota, serta seluruh stakeholders termasuk peran TNI dan Polri, serta dukungan masyarakat itu sendiri.(adv)
Mmckalteng


Berita Utama
-
Hatir Tarigan Apresiasi Peran TNI pada HUT ke-80: Teladan bagi Pemuda
Hatir Tarigan Apresiasi Peran TNI pada HUT ke-80: Teladan bagi Pemuda
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM– Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025 di Halaman Kantor Gubernur Kalimantan Tengah . . .
-
Polres Kapuas Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu di Desa Timpah, Amankan Dua Pelaku
Polres Kapuas Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu di Desa Timpah, Amankan Dua Pelaku
KUALA KAPUAS, POTRETKALTENG.COM – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Kapuas kembali berhasil mengungkap kasus dugaan tindak pidana penyalahgunaan narkotika . . .
-
DPRD Katingan Dukung Koperasi Merah Putih Jadi Penggerak Ekonomi Desa
DPRD Katingan Dukung Koperasi Merah Putih Jadi Penggerak Ekonomi Desa
KASONGAN, POTRETKALTENG.COM– Anggota DPRD Kabupaten Katingan, Budy Hermanto, menegaskan bahwa Koperasi Merah Putih (KMP) memiliki potensi besar untuk menjadi motor . . .
-
161 KMP di Katingan Diharapkan Jadi Solusi Pengangguran dan Kemiskinan Desa
161 KMP di Katingan Diharapkan Jadi Solusi Pengangguran dan Kemiskinan Desa
KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Koperasi Merah Putih (KMP) yang kini telah terbentuk di 161 titik desa dan kelurahan di Kabupaten Katingan diharapkan dapat menjadi . . .
-
161 KMP di Katingan Diharapkan Jadi Solusi Pengangguran dan Kemiskinan Desa
161 KMP di Katingan Diharapkan Jadi Solusi Pengangguran dan Kemiskinan Desa
KASONGAN, POTRETKALTENG.COM – Koperasi Merah Putih (KMP) yang kini telah terbentuk di 161 titik desa dan kelurahan di Kabupaten Katingan diharapkan dapat menjadi . . .
