- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Dislutkan Kalteng Audiensi dan Koordinasikan Tata Kelola Pelabuhan Perikanan

Keterangan Gambar : Dislutkan Prov. Kalteng saat audiensi dengan DJPT KKP
JAKARTA – Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Prov. Kalteng melakukan audiensi dalam rangka koordinasi dengan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengenai pengembangan potensi perikanan tangkap di Kalimantan Tengah. Rombongan yang dipimpin oleh Kepala Bidang Budidaya, Pengolahan dan Pemasaran (Budlahsar) Dislutkan Prov. Kalteng Sugeng Kaspani disambut hangat oleh Direktur Kapal Perikanan dan Alat Penangkapan Ikan (KAPI) KKP Mochamad Idnillah dan staf Direktorat Kepelabuhanan Perikanan di Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap (DJPT) KKP, di Ruang Rapat DJPT Gedung Mina Bahari 2 Jakarta, Kamis (24/10/2024).
Sugeng menerangkan, maksud kedatangannya bersama rombongan adalah untuk melakukan audiensi dalam rangka koordinasi Tata Kelola Pelabuhan Perikanan dan Kapal Perikanan di Provinsi Kalimantan Tengah.
Baca Lainnya :
- Asisten Ekbang Lepas Keberangkatan Peserta Perjalanan Religi Provinsi Kalteng ke Yerusalem0
- Kepala Dinas P3APPKB Hadiri Pembukaan Seminar dan Workshop Sawit Indonesia0
- Inspektur Daerah Kalteng Pimpin Rapat Persiapan Sidang Majelis Tuntutan Ganti Rugi Kerugian Daerah0
- Gerindra Katingan Siap Menangkan Pasangan Agustiar-Edy Dalam Pilkada Kalteng 20240
- Pj. Bupati Gunung Mas Membuka Kegiatan MTQ Ke-17 di Kecamatan Rungan0
“Dalam rangka meningkatkan PDRB sektor kelautan dan perikanan yang juga indikator implementasi Ekonomi Biru di Provinsi Kalimantan Tengah, sebagaimana tertuang dalam dokumen perencanaan jangka panjang dan menengah pemerintah daerah. Maka perlu adanya dukungan pemerintah pusat, dalam hal ini dari Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap KKP, melalui program modernisasi pelabuhan perikanan Kuala Pembuang, Kuala Jelai dan Kumai serta pengembangan tata kelola perikanan tangkap di Kalimantan Tengah,” ungkapnya.
Menurutnya, dengan adanya kegiatan audiensi ini diharapkan dapat bermanfaat dalam pengembangan pasar domestik dan pengamanan kualitas ikan, peningkatan daya saing hasil perikanan, peningkatan kualitas nelayan, akses permodalan usaha perikanan tangkap, serta peningkatan sumber daya masusia yang profesional pada UPT maupun Dinas.
Mmc Kalteng
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















