- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Bupati Gumas Mendatangani Prasasti Gedung PAUD Terpadu Santo Yosef
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Bupati Gumas, Jaya S Monong ketika menandatangani Gedung Paud
Potretkalteng.com - Kuala kurun - Bupati Gunung Mas (Gumas) Jaya Samaya Monong yang didampingi Bunda PAUD Kabupaten Gunung Mas, Mimie Mariatie Jaya S Monong melaksanakan kunjungan ke Gedung Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Terpadu Santo Yosef dalam rangka melaksanakan Penandatangan Prasasti bahwa telah diresmikannya dengan sah Sekolah Santo Yosep Jumat, (24/02/2023).
Jaya Samaya Monong dalam sambutanya mengatakan meminta maaf karena beberapa waktu yang lalau tidak bisa meresmikan secara langsung Peresmian Gedung PAUD Terpadu Santo Yosef karena berbenturan dengan jadwal dimana peresmian diwakili oleh Asisten Perekonomian Umum Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Gunung Mas Yulius Agau serta untuk prasastinya ditandatangani menyusul.
"Dan saya mohon maaf beberapa waktu yang lalu tidak bisa berkesempatan hadir karena jadwal saya yang berbenturan dan saya sampaikan kepada Asisten III waktu itu untuk mewakili saya dan untuk prasastinya saya tandatangani menyusul,"ungkap Jaya
Baca Lainnya :
- Pemkab Gumas Laksanakan Senam Bersama Forkopimda dan Seluruh Perangkat Daerah0
- Rumah Restorative Justice Tambun Bungai Gumas Sah Diresmikan Kajati Kalteng0
- Bupati Gumas Bersama Forkopimda Sambut Kunjungan Kerja Kajati Kalteng 0
- Pemkab Gumas Laksanakan Rapat Bersama WWF Terkait Pendanaan Berbasis Lingkungan 0
- Para Petani Muda Milenial Gumas Adakan Diskusi Terkait Peran Pemuda Dalam Pembangunan Pertanian0
Setelah melaksanakan penandatanganan prasasti Bupati Gumas dan Bunda PAUD membagikan bingkisaan kepada semua anak - anak PAUD dilanjutkan dengan meninjau fasilitas di tiap ruangan Gedung PAUD tersebut.



Pada sambutan terakhirnya Jaya memberikan semangat kepada anak - anak supaya rajin belajar dan mendengarkan apa kata maam dan miss yang mengajar.

"Untuk anak - anaku pesan ayah ya atau Bupati Gunung Mas ya kepada seluruh anak - anaku supaya rajin belajar dan semangat ya".(red)
Yullya
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















