- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Wagub Kalteng Hadiri Upacara Peringatan Hari Jadi ke-73 Sekaligus Syukuran Kabupaten Barito Utara
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Wakil Gubernur Kalteng H. Edy Pratowo saat menyampaikan sambutannya
Potretkalteng.com - BARITO UTARA - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Edy Pratowo menghadiri Upacara Peringatan Hari Jadi ke-73 Kabupaten Barito Utara Tahun 2023 yang berlangsung di lapangan upacara Tiara Batara Muara Teweh, Senin (17/7/2023). Tema yang diusung pada pada Hari Jadi ke-73 Kabupaten Barito Utara adalah “Barito Utara Bermartabat Masyarakat Berakhlak Pembangunan Tumbuh Pesat”.
Wagub H. Edy Pratowo saat membacakan sambutan tertulis Gubernur Kalteng menyampaikan Pemprov Kalteng mengucapkan Selamat Hari Jadi ke-73 Kabupaten Barito Utara Tahun 2023.
Baca Lainnya :
- Salurkan Bantuan diPelosok, Monica Putri Rasyid Dorong Perbaikan Kualitas Pendidikan di Kalteng0
- Kadis DPMD Kapuas Sidak Aparatur Desa Anjir Mambulau Barat0
- Dewan Pertimbangan Hima Pulpis Sayangkan Temuan BPK RI Terhadap Penerima Beasiswa Asal Pulpis0
- Viral Unjuk Rasa Anarkis, Kapolda Kalteng Datangi PT BJAP0
- Rawan Kecelakan, Dinas Perhubungan Sukamara Pasang Rambu-rambu Peringatan 0
“Menjadi harapan kita bersama, seiring dengan bertambahnya usia, semoga Kabupaten Barito Utara semakin menjadi Kabupaten yang berdaya saing dan memberikan pelayanan prima, sehingga dapat mewujudkan masyarakat Barito Utara religius, mandiri dan sejahtera”, ucap Wagub.
Pada kesempatan tersebut, Wagub berpesan melalui Hari Jadi ke-73 Kabupaten Barito Utara, diharapkan mampu menjaga dan menurunkan laju inflasi di Kalteng, dengan melaksanakan langkah-langkah strategis pengendalian inflasi di daerah sehingga tingkat daya beli dan konsumsi masyakat menjadi tinggi.
“Saya harapkan pemerintah daerah kabupaten/kota di Kalimantan Tengah untuk terus menggenjot pembangunannya, percepatan realisasi APBD sehingga dapat memacu pertumbuhan ekonomi di Kalimantan Tengah”, imbuhnya.(red)
Mmckalteng
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















