- Brigadir Anton Akui Tembak Mati Budiman Arisandi
- Sambut Sukacita Natal, Dinas PMD Kalteng Gelar Ibadah dan Perayaan Natal 2024
- Jelang Natal dan Tahun Baru, Dinas Ketahanan Pangan Kalteng Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Stabilk
- Dishub Provinsi Kalteng Tegakkan Hukum Terpadu demi Keselamatan Lalu Lintas Angkutan Barang
- Bappedalitbang Kalteng Gelar Rakor Perencanaan Infrastruktur dan Kewilayahan
- DPMPTSP Provinsi Kalteng Belajar dari DPMPTSP Provinsi Kalsel melalui Kegiatan Kaji Tiru
- Kepala BKD Prov. Kalteng Hadiri HUT ke-25 DWP: Dorong Peran Perempuan Menuju Indonesia Emas 2045
- Pengacara Keberatan Atas Penetapan Haryono sebagai Tersangka Kasus Pembunuhan Oleh Polisi
- Polda Kalteng Beberkan Peran Tersangka H Dalam Pembunuhan Supir Oleh Brigadir AK
- Jelang Nataru, Basarnas Palangka Raya Gelar Apel Siaga SAR 2024
Udara di Palangka Raya Memburuk, Dinas Pendidikan Kota Wajibkan Pelajar Mengenakan Masker
Tim Redaksi
Keterangan Gambar : Sejumlah siswa SD ketika mengenakan masker (foto by:Tribun)
Potretkalteng.com - Palangka Raya – Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Dinas Pendidikan setempat mewajibkan peserta didik jenjang PAUD, SD, dan SMP untuk menggunakan masker saat beraktivitas di luar ruangan.
Hal ini disampaikan Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya melalui surat Nomor 800/2306/Disdik.Um-Peg/VIII/2023 yang mengatakan kualitas udara di Kota Palangka Raya mengalami penurunan akibat kabut asap beberapa hari terakhir.
Kepala Dinas Pendidikan Kota Palangka Raya, Jayani mengatakan berdasarkan rilis aplikasi ISPUnet Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kualitas udara di kota Palangka Raya masuk dalam kategori tidak sehat yang dapat mengganggu kesehatan.
Baca Lainnya :
- Ketua TP PKK Kalteng, Ivo Sugianto Sabran Tutup Jambore Kader PKK0
- Bambang Purwanto Beri Dukungan Pada Kelompok Tani Milenial dan Usaha Kolam Ikan di Palangka Raya 0
- Dikki Akhma Caleg Pertama yang Komitmen Perjuangkan MasaDepan Anak Muda Kalteng Tanpa Money Politic0
- Bambang Purwanto Komitmen Sejahterakan Kelompok Tani dan Dorong Pertumbuhan PetaniMilenial diKalteng0
- Atlit IODI Kalteng Didukung Pemprov ,Wagub Janjikan Bonus Bagi Atlit Yang Berprestasi.0
“Kualitas udara yang menurun dapat mengganggu kesehatan, untuk itu para peserta didik dan guru wajib menggunakan masker saat beraktivitas di sekolah,” ucapnya, Jumat (1/8/2023).
Pada poin pertama surat tersebut menyatakan mewajibkan penggunaan masker. Poin kedua juga mengimbau kepada anak peserta didik untuk mengurangi aktivitas di luar ruangan.
Ketiga meniadakan kegiatan upacara, olahraga dan senam bersama di luar ruangan apabila cuaca tidak memungkinkan.
“Poin keempat menyatakan untuk memantau kondisi kualitas udara di Kota Palangka Raya satuan pendidikan bisa mendownload aplikasi ISPUnet yang dikeluarkan oleh KLHK,” tambahnya.
Jayani menuturkan surat pemberitahuan tersebut sudah diedarkan ke setiap sekolah agar dapat dijalankan dengan sebaik-baiknya. Hal ini dilakukan agar para guru dan peserta didik tidak terkena gangguuan kesehatan akibat menghirup udara yang kualitasnya menurun.
“Saya juga mengharapkan kepada orang tua peserta didik untuk memperhatikan kondisi cuaca setiap harinya, karena kebakaran hutan dan lahan yang masih terjadi mengakibatkan kualitas udara di Kota Palangka Raya mengalami penurunan,” pungkasnya.(adv)
Mediacenter
Berita Utama
-
Bappedalitbang Kalteng Gelar Rakor Perencanaan Infrastruktur dan Kewilayahan
Bappedalitbang Kalteng Gelar Rakor Perencanaan Infrastruktur dan Kewilayahan
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.COM– Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian, dan Pengembangan (Bappedalitbang) Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Rapat . . .
-
Dishub Provinsi Kalteng Tegakkan Hukum Terpadu demi Keselamatan Lalu Lintas Angkutan Barang
Dishub Provinsi Kalteng Tegakkan Hukum Terpadu demi Keselamatan Lalu Lintas Angkutan Barang
KUALA KURUN,POTRETKALTENG.COM– Dalam upaya meningkatkan keselamatan dan keamanan lalu lintas, Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Kalimantan Tengah menggelar kegiatan . . .
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Dinas Ketahanan Pangan Kalteng Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Stabilk
Jelang Natal dan Tahun Baru, Dinas Ketahanan Pangan Kalteng Gelar Gerakan Pangan Murah untuk Stabilk
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.COM– Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) sebagai langkah antisipasi terhadap . . .
-
Sambut Sukacita Natal, Dinas PMD Kalteng Gelar Ibadah dan Perayaan Natal 2024
Sambut Sukacita Natal, Dinas PMD Kalteng Gelar Ibadah dan Perayaan Natal 2024
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.COM– Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Provinsi Kalimantan Tengah menyelenggarakan Ibadah dan Perayaan Natal Tahun 2024 dengan . . .
-
Brigadir Anton Akui Tembak Mati Budiman Arisandi
Brigadir Anton Akui Tembak Mati Budiman Arisandi
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Pasca viral penetapan Tersangka Haryono oleh Penyidik, Tersangka Brigadir Anton, yang terlibat dalam kasus penembakan yang . . .