- Dinkes Barito Timur Resmikan SIREKAT, Sistem yang Dorong Keterbukaan Anggaran Puskesmas
- M. Zainal Kukuhkan Pengurus PWI Barito Timur Masa Bhakti 2025–2028
- Tandak Intan Perkuat Iman Umat, Bupati Yamin Tekankan Pentingnya Identitas Hindu Kaharingan
- Bupati Yamin Resmi Membuka Kejuaraan Bulutangkis Barito Timur Super Championship 2025
- Sinkronkan Data Jaminan Kesehatan, Pemkab Bartim Bersama BPJS Gelar Rekonsiliasi November 2025
- Peringati Hari Pahlawan, Goweser Puang Gere 4 Barito Timur Tempuh Rute Ekstrem 30 KM
- Alokasi Belanja Daerah 2026 Tembus Rp2,57 Triliun, Bupati Kapuas Harapkan Dampaknya Terasa ke Masyar
- DP3APPKB Kapuas Gelar Rakor Data Terpilah Gender dan Anak Digelar
- Tingkatkan Ketahanan Pangan, Desa Tewai Baru Luncurkan Program Penanaman Jagung Hibrida
- DPRD Kalteng Targetkan Raperda MBLB Rampung Sebelum Tutup Tahun
Serangan Kumbang Tanduk Rugikan Petani Seruyan, DPRD Kalteng Dorong Pemerintah Turun Melakukan Pemer

Keterangan Gambar : Wakil Ketua III DPRD Kalteng.
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.COM-Lahan pertanian milik warga Desa Lanpasa, Kecamatan Seruyan Raya, Kabupaten Seruyan, dilaporkan mengalami kerusakan akibat serangan hama kumbang tanduk. Gangguan hama tersebut diduga berkaitan dengan kegiatan peremajaan kelapa sawit yang dilakukan oleh salah satu Perusahaan Besar Swasta (PBS) di wilayah tersebut.
Baca Lainnya :
- Temuan Ulat di Menu MBG Terulang, DPRD Kalteng Minta Penyedia Dievaluasi dan Dicabut Izinnya Jika Me0
- Legislator DPRD Kapuas H. Ahmad Baihaqi Wafat, Rekan Dewan H. Pahmi Sampaikan Duka Mendalam0
- DPRD Kalteng Dorong Sinergi Pendidikan untuk Anak Prasejahtera di Katingan0
- Legislator Kalteng Minta Pengawasan Program Sekolah Rakyat Diperkuat0
- Komisi III DPRD Kalteng Tinjau Sekolah Rakyat di Katingan0
Menanggapi laporan ini, Wakil Ketua DPRD Kalimantan Tengah, Junaidi, meminta agar instansi terkait segera melakukan pengecekan langsung ke lokasi. Ia menekankan bahwa kehadiran pemerintah di lapangan sangat penting untuk memahami kondisi yang dialami petani secara nyata.
Junaidi menyampaikan bahwa Dinas Pertanian, baik tingkat provinsi maupun kabupaten, perlu mendengar keluhan petani secara langsung. Dengan demikian, pemerintah dapat menentukan langkah penanganan yang paling tepat tanpa menimbulkan kerugian di salah satu pihak, baik masyarakat maupun perusahaan.
Serangan kumbang tanduk ini dinilai berpotensi mengganggu produktivitas pertanian dan menambah beban kerja para petani. Karena itu, Junaidi menilai perlu adanya penanganan cepat dan terukur agar dampak kerusakan tidak semakin meluas. Ia menegaskan bahwa kondisi para petani harus menjadi prioritas utama pemerintah.
Sebagai langkah antisipasi, Junaidi mendorong Dinas Pertanian dan instansi lain yang terkait untuk segera merumuskan solusi konkret. Bila diperlukan, ia menyarankan agar dilakukan penyemprotan atau tindakan teknis lainnya demi mengendalikan serangan hama tersebut. Ia berharap upaya cepat ini dapat membantu meringankan beban petani dan memulihkan kondisi lahan mereka.(KL)
Berita Utama
-
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Desa Tewai Baru Luncurkan Program Penanaman Jagung Hibrida
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Desa Tewai Baru Luncurkan Program Penanaman Jagung Hibrida
TEWAI BARU, POTRETKALTE.COM- Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) HATANTIRING BERSAMA TEWAI BARU, Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan nasional dan mewujudkan . . .
-
DP3APPKB Kapuas Gelar Rakor Data Terpilah Gender dan Anak Digelar
DP3APPKB Kapuas Gelar Rakor Data Terpilah Gender dan Anak Digelar
Kuala Kapuas, POTRETKALTENG.COM - Pemerintah Kabupaten Kapuas melalui Dinas Pengendalian Penduduk, Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan . . .
-
Alokasi Belanja Daerah 2026 Tembus Rp2,57 Triliun, Bupati Kapuas Harapkan Dampaknya Terasa ke Masyar
Alokasi Belanja Daerah 2026 Tembus Rp2,57 Triliun, Bupati Kapuas Harapkan Dampaknya Terasa ke Masyar
Kuala Kapuas, POTRETKALTENG.COM – Pemerintah Kabupaten Kapuas mengalokasikan Rp2,574 triliun lebih belanja daerah di tahun anggaran 2026. Bupati Kapuas HM Wiyatno . . .
-
Peringati Hari Pahlawan, Goweser Puang Gere 4 Barito Timur Tempuh Rute Ekstrem 30 KM
Peringati Hari Pahlawan, Goweser Puang Gere 4 Barito Timur Tempuh Rute Ekstrem 30 KM
TAMIANG LAYANG — Masyarakat Barito Timur bersama ratusan goweser dari berbagai wilayah Kalimantan memadati halaman Kantor Bupati Barito Timur pada Minggu pagi, 9 . . .
-
Bupati Yamin Resmi Membuka Kejuaraan Bulutangkis Barito Timur Super Championship 2025
Bupati Yamin Resmi Membuka Kejuaraan Bulutangkis Barito Timur Super Championship 2025
TAMIANG LAYANG — Bupati Barito Timur M. Yamin bersama Wakil Bupati Adi Mula Nakalelo resmi membuka Bupati Barito Timur Super Championship 2025 di GOR Jalan Nansarunai, . . .














