- Polisi Lanjutkan Penyelidikan Kasus Dugaan Penipuan Pegawai Lapas Sampit
- Pengusaha Muda Ini Soroti Penetapan Bea BPTHB Yang Rawan Dugaan Pungli
- DPRD Barut Gelar Rapat Bahas Nasib Tenaga Non-ASN, Upayakan Solusi Terbaik
- Mandiri Taspen KCP Kapuas Luncurkan Program \\\\
- Demo masyarakat direspon Pengadilan Tinggi Palangka Raya, Minta klarifikasi BO
- Sempat Buron Tiga Hari, Pelaku Pembunuhan Berencana di Sebabi Akhirnya Dibekuk Polisi
- Perwira SIP Angkatan 53 Salurkan Bantuan Sembako ke Panti Asuhan Al-Mim
- DLH Kalteng Bahas Rancangan SK Gubernur 2025 dalam Rapat REDD++
- Biro Organisasi Setda Kalteng Gelar Rapat Persiapan Evaluasi UPTD dan Cabang Dinas
- BPSDM Kalteng Gelar Pelatihan Konten Digital, Dorong Kreativitas ASN dengan Sentuhan Avatar
Pemko Palangka Raya Komitmen Dukung Perkembangan UMKM Lokal

Keterangan Gambar : Pj Wali Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu
PALANGKA RAYA - Pemerintah Kota Palangka Raya terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di kota setempat. Berbagai program dan inisiatif terus digulirkan untuk memastikan pelaku UMKM dapat berkembang dan berkontribusi lebih besar terhadap perekonomian lokal.
Salah satu upaya tersebut adalah melalui penyerahan bantuan peralatan usaha yang dilakukan oleh Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM, dan Perindustrian (DPKUKMP) Kota Palangka Raya. Bantuan ini mencakup berbagai peralatan seperti kompor dan wajan, oven gas, blender, dan panci.
Baca Lainnya :
- Pemko Palangka Raya Salurkan Bansos Permakanan dan Sandang Secara Door to Door0
- Ikuti Rakor, Pj Walikota Ingin Sukseskan Semua Tahapan Pilkada Serentak 20240
- Pemko Palangka Raya Dukung Program Inovasi untuk Perempuan0
- Pemko Palangka Raya Bantu UMKM Agar Eksis dan Berkembang0
- Maju Pilkada 2024, Bapaslon Alfian Mawardi - Agati Sulie Mendaftar ke KPU Kapuas0
Pj Wali Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu menjelaskan bahwa Pemko ingin memastikan bahwa pelaku UMKM memiliki fasilitas yang memadai untuk menjalankan usahanya. “Bantuan peralatan ini adalah salah satu bentuk dukungan kami,” kata Hera, Selasa (25/6/2024).
Dalam upaya meningkatkan daya saing produk UMKM, DPKUKMP Kota Palangka Raya juga telah memfasilitasi sertifikasi halal bagi produk-produk UMKM. Sertifikasi ini diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan konsumen dan membuka peluang pasar yang lebih luas, baik di dalam maupun luar negeri.
Dengan berbagai inisiatif dan program yang digulirkan, Pemko Palangka Raya berharap dapat mendorong UMKM di kota tersebut untuk terus berkembang dan berkontribusi positif terhadap perekonomian daerah.
"Kami akan terus berupaya memberikan yang terbaik bagi pelaku UMKM, karena mereka adalah tulang punggung perekonomian kita," tutupnya. (MC. Kota Palangka Raya/Nitra/ndk/eyv)


Berita Utama
-
Polisi Lanjutkan Penyelidikan Kasus Dugaan Penipuan Pegawai Lapas Sampit
Polisi Lanjutkan Penyelidikan Kasus Dugaan Penipuan Pegawai Lapas Sampit
SAMPIT, POTRETKALTENG.COM – Polres Kotawaringin Timur (Kotim) masih melanjutkan penyelidikan atas kasus dugaan penipuan yang melibatkan seorang pegawai Lembaga . . .
-
Demo masyarakat direspon Pengadilan Tinggi Palangka Raya, Minta klarifikasi BO
Demo masyarakat direspon Pengadilan Tinggi Palangka Raya, Minta klarifikasi BO
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Buntut aksi demo puluhan masyarakat Kotim di Pengadilan Tinggi Palangka Raya Pada Kamis 13 Febuari 2025 berujung KlarifikasiBO Oknum . . .
-
Mandiri Taspen KCP Kapuas Luncurkan Program \\\\
Mandiri Taspen KCP Kapuas Luncurkan Program \\\\
KAPUAS, POTRETKALTENG.COM — Bank Mandiri Taspen Kantor Cabang Pembantu (KCP) Kuala Kapuas terus berkomitmen dalam memberikan pelayanan terbaik kepada pensiunan . . .
-
DPRD Barut Gelar Rapat Bahas Nasib Tenaga Non-ASN, Upayakan Solusi Terbaik
DPRD Barut Gelar Rapat Bahas Nasib Tenaga Non-ASN, Upayakan Solusi Terbaik
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Utara menggelar rapat membahas nasib tenaga honorer non-Aparatur Sipil Negara . . .
-
Pengusaha Muda Ini Soroti Penetapan Bea BPTHB Yang Rawan Dugaan Pungli
Pengusaha Muda Ini Soroti Penetapan Bea BPTHB Yang Rawan Dugaan Pungli
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Sebagai salah satu Pendapatan Asli Daerah ( PAD) Kota Palangjka Raya Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan ( BPHTB) harus . . .
