- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
Pelatihan Peningkatan SDM Kepala Sekolah SD/SMP, Dukung Peningkatan Kualitas Pendidikan
Sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 40 Tahun 2021, kepala sekolah adalah guru yang diberi tugas untuk memimpin dan mengelola satuan pendidikan. Untuk dapat diangkat sebagai kepala sekolah, seorang g

POTRETKALTENG.COM -Palangka Raya-Pemerintah Kabupaten Barito Selatan mengadakan kegiatan pelatihan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) bagi Kepala Sekolah tingkat SD dan SMP di Hotel Luwansa Palangka Raya, Jumat (1/11/2024) malam Pelatihan yang diadakan tanggal 1-4 November 2024 dihadiri oleh Penjabat (Pj) Bupati Barito Selatan H. Deddy Winarwan serta dihadiri oleh puluhan Kepala Sekolah SD/SMP dari berbagai wilayah di Kabupaten Barito Selatan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi, kapasitas manajerial, dan kualitas kepemimpinan para kepala sekolah di lingkungan pendidikan dasar dan menengah.
Dalam sambutannya Pj Bupati Barsel mengatakan pentingnya peran kepala sekolah dalam menciptakan lingkungan belajar yang kondusif dan mendukung peningkatan kualitas pendidikan.
Baca Lainnya :
- H. Deddy Winarwan Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda Sekaligus Pantau Kesiapsiagaan Pilkada Serentak 0
- Hadiri Lokakarya \'Panen Hasil Belajar\', Pj Bupati Barsel Apresiasi Guru Penggerak Angkatan 100
- Perwakilan Desa Tamparak dan Kecamatan Dusun Utara menjadi juara Seleksi Peran Bunda Paud dalam Peni0
- Pengukuhan Bunda PAUD, Bentuk Upaya Optimalkan Bunda PAUD yang Berkualitas.0
- Diklat BPIP untuk Purna Paskibraka, Hasilkan Alumni Yang Berkarakter dan Menjadi Teladan0
"Dengan adanya pelatihan peningkatan SDM ini, diharapkan para kepala sekolah di Kabupaten Barito Selatan mampu menjadi pemimpin yang inovatif, adaptif, dan mampu menjawab tantangan pendidikan di era modern. Kegiatan ini sekaligus menjadi wujud komitmen Pemerintah Kabupaten Barito Selatan dalam mendukung peningkatan kualitas pendidikan dan kesejahteraan masyarakat di daerahnya,"tegas Deddy.
Sementara itu Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Barito Selatan Syahdani mengemukakan peserta mendapatkan materi yang mencakup berbagai aspek, seperti pengelolaan pendidikan, administrasi sekolah. pembinaan guru, serta penerapan kurikulum yang efektif dan inovatif.
"Kepala sekolah adalah ujung tombak dalam pengelolaan pendidikan di sekolah. Dengan adanya pelatihan ini, kami berharap para kepala sekolah dapat mengaplikasikan limu yang didapat untuk mendukung kemajuan pendidikan di Kabupaten Barito Selatan," ujarnya.
Pelatihan ini juga melibatkan narasumber berpengalaman yang memberikan berbagai wawasan praktis terkait kepemimpinan pendidikan. Selain materi teori, peserta diajak untuk melakukan praktik langsung dalam bentuk simulasi pengambilan keputusan. pengembangan rencana kerja sekolah, dan strategi komunikasi dengan para guru. siswa, dan orang tua.
Seorang peserta Eni Setianingsih mengungkapkan antusiasmenya terhadap pelatihan ini."pelatihan ini memberikan kami wawasan baru yang sangat bermanfaat. Dengan. bekal ini, kami siap membawa sekolah yang kami pimpin ke arah yang lebih baik."katanya. (diskominfobarsel//rills//edt:5R1) foto:dok.
MMC BARSEL
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















