Ketum Fordayak Soroti Visi Misi Pilkada Katingan Yang Belum Sasar Reformasi Kinerja ASN
Tim Redaksi

Potret Kalteng 26 Jul 2024, 14:18:53 WIB Palangka Raya
Ketum Fordayak Soroti Visi Misi Pilkada Katingan Yang Belum Sasar Reformasi Kinerja ASN

Keterangan Gambar : Ketum Fordayak, Bambang Irawan


POTRETKALTENG.COM - PALANGKA RAYA - Jelang pertarungan Pilkada 2024 Ketua Umum (Ketum) Fordayak Bambang Irawan Soroti Visi Misi Kontestan

Pria yang kerap dipanggil Bambang ini melihat bahwa penyampaian visi misi para kontestan tidak menyentuh reformasi kinerja  Aparatur Sipil Negara( ASN) 

" Saya ambil contoh Kabupaten Katingan dimana jagoan yang akan diusung partai politik tidak mengangkat isu reformasi ASN atau bersih bersih oknum ASN nya yang nakal" 

Baca Lainnya :

Ia mengungkapkan memilih Katingan sebagai contoh karena  selama 5 tahun terakhir Katingan tercatat banyak kasus tindak pidana tipikor yang dilakukan oleh oknum ASN mya


" Kalau  ini tidak diangkat sebagai visi para kontestan Pilkada Katingan 2024 maka saya pastikan akan mempengaruhi kepercayaan publik nantinya" tegas Bambang Jumat 


Calon Anggota DPRD Provinsi Kalteng ini juga menyoroti beberapa contoh proyek pembangunan yang dilakukan  Pemkab Katingan dan diduga sebagai celah korupsi dan seharusnya ini bisa meningkatkan nilai kampanye Kontestan di Pilkada Katingan 2024


" Seperti proyek GOR Katingan yang belum selesai dan mangkrak kemudian kembali dianggarkan ini berpotensi menimbulkan celah terjadinya korupsi" ucapnya lugas


" Jadi sebaiknya para kontestan mengangkat isu ini sebagai salah satu visi misinya karena GOR Katingan yang mangkrak adalah salah satu sarana pembinaan pengembangan prestasi generasi muda Katingan" lanjutnya


Bambang mengingatkan para kontestan pilkada Katingan untuk mengembalikan kepercayaan masyakat dan kredibilitas Pemkab Katingan yang bersih dan jujur sudah seharusnya visi misi para kontestan adalah bersih bersih Oknum ASN Katingan ( Ketum Fordayak )



POTRETKALTENG.COM - Palangka Raya - Jelang pertarungan Pilkada 2024 Ketua Umum (  Fordayak Bambang Irawan Soroti Visi Misi Kontestan

Pria yang kerap dipanggil Bambang ini melihat bahwa penyampaian visi misi para kontestan tidak menyentuh reformasi kinerja  Aparatur Sipil Negara( ASN) 

" Saya ambil contoh Kabupaten Katingan dimana jagoan yang akan diusung partai politik tidak mengangkat isu reformasi ASN atau bersih bersih oknum ASN nya yang nakal" 

Ia mengungkapkan memilih Katingan sebagai contoh karena  selama 5 tahun terakhir Katingan tercatat banyak kasus tindak pidana tipikor yang dilakukan oleh oknum ASN mya

" Kalau  ini tidak diangkat sebagai visi para kontestan Pilkada Katingan 2024 maka saya pastikan akan mempengaruhi kepercayaan publik nantinya" tegas Bambang Jumat 26 juli 2024

Calon Anggota DPRD Provinsi Kalteng ini juga menyoroti beberapa contoh proyek pembangunan yang dilakukan  Pemkab Katingan dan diduga sebagai celah korupsi dan seharusnya ini bisa meningkatkan nilai kampanye Kontestan di Pilkada Katingan 2024

" Seperti proyek GOR Katingan yang belum selesai dan mangkrak kemudian kembali dianggarkan ini berpotensi menimbulkan celah terjadinya korupsi" ucapnya lugas

" Jadi sebaiknya para kontestan mengangkat isu ini sebagai salah satu visi misinya karena GOR Katingan yang mangkrak adalah salah satu sarana pembinaan pengembangan prestasi generasi muda Katingan" lanjutnya

Bambang mengingatkan para kontestan pilkada Katingan untuk mengembalikan kepercayaan masyakat dan kredibilitas Pemkab Katingan yang bersih dan jujur sudah seharusnya visi misi para kontestan adalah bersih bersih Oknum ASN Katingan.


AULIA







+ Indexs Berita

Berita Utama

Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment