- Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
- Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
- Walikota Gerak Cepat! Audiensi Membatalkan Aksi, Fairid Naparin Ambil Keputusan untuk Warga Kereng B
- Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
- DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
- Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
- Pemkab Barito Utara Salurkan Bantuan bagi Korban Kebakaran di Jalan Merak Muara Teweh
- Kapuas Terima Program Sekolah Rakyat, Pembangunan Ditargetkan Mulai 2026
- Ketua GMNI Kalteng Maulana Uger: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat Demi Efisiensi Politik
- Panen Sawit di Lahan Bersertifikat, Tiga Petani Jalani Proses Hukum di Kasongan
H. Gogo Alihkan Dukungan ke H. Shalahuddin, Ajak Pendukung Tetap Solid di Pilbup Barito Utara

Keterangan Gambar : Foto H. Gogo
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM– Tokoh masyarakat Barito Utara, H. Gogo, secara resmi menyatakan dukungannya kepada H. Shalahuddin sebagai calon Bupati Barito Utara dalam Pilkada mendatang. Dalam pernyataan yang disampaikan di hadapan para petinggi partai pendukung dan simpatisan, H. Gogo menegaskan komitmennya untuk mengalihkan seluruh dukungannya kepada H. Shalahuddin.
“Saya berharap para pendukung saya tetap solid dan bersama-sama mengalihkan dukungan kepada H. Shalahuddin. Beliau adalah sosok yang layak memimpin Barito Utara ke depan,” ujar H. Gogo dengan penuh keyakinan.
Baca Lainnya :
- TBBR Kalteng Soroti Juara Karnaval FBIM yang Dinilai Tak Mewakili Budaya Lokal0
- Eksis Kembali, TBBR Kalteng Ikut Andil Meriahkan Festival FBIM Serta Upacara Hari Jadi Kalteng Ke-680
- Antisipasi Karhutla, PT NAL dan Warga Desa Beruta Bentuk Masyarakat Peduli Api0
- Bupati Gumas Serahkan SK CPNS dan Beri Pesan untuk Para Peserta CPNS0
- Dukung Penurunan Stunting, Polres Kapuas Gelar Gebyar Posyandu Presisi 20250
Ia menilai H. Shalahuddin sebagai figur pemimpin sejati yang memiliki karakter mulia. “Beliau dikenal sangat menghormati yang tua, mencintai yang muda, dan memiliki ilmu yang cukup untuk memajukan daerah. Selain itu, pengalaman beliau di bidang infrastruktur serta jaringan yang luas di Jakarta bisa menjadi modal besar untuk membangun Barito Utara,” tambahnya.
Suasana penuh semangat tampak dalam pertemuan tersebut, dengan antusiasme para pendukung yang merasa bangga karena calon yang mereka dukung kini bersatu untuk satu tujuan: kemajuan Barito Utara.
Di sisi lain, Yufial, Sekretaris Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) Barito Utara, juga menyampaikan harapannya. Ia berharap jika H. Shalahuddin terpilih nanti, dapat memberikan perhatian khusus kepada para pensiunan TNI, purnawirawan Polri, serta para pejuang masyarakat lainnya di Barito Utara.
“Perhatian terhadap para veteran dan tokoh-tokoh yang berjasa untuk daerah ini sangat penting. Kami berharap beliau bisa memberikan ruang dan kebijakan yang berpihak kepada kami,” kata Yufial.
Dengan dukungan yang terus menguat, H. Shalahuddin semakin mantap melangkah menuju pertarungan politik di Pilbup Barito Utara. Harapan besar masyarakat kini tertuju padanya untuk membawa perubahan nyata bagi Bumi Iya Mulik Bengkang Turan.
HT
Berita Utama
-
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
Perkuat Sinergi, DPP PERPEDAYAK Audiensi dengan Kapolda Kalteng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Pemuda Dayak (PERPEDAYAK) menggelar audiensi dan silaturahmi dengan Kepala Kepolisian Daerah . . .
-
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
Lupa Cabut Kunci, Warga Hajak Raya Nyaris Kehilangan Motor, Pelaku Tertangkap Karena Rantai Putus Di
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Kelalaian kecil hampir berakibat fatal bagi seorang warga Desa Hajak Raya, Kecamatan Teweh Baru, Kabupaten Barito Utara. Sepeda motor . . .
-
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
Kuasa Hukum TBBR Soroti Dugaan Tidak profesionalnya Penyidik Polres Katingan dalam Kasus OTT Kayu
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Tim kuasa hukum Jekson dan Rahmat Zakaria dari TBBR Palangka Raya menyampaikan kekecewaan terhadap kinerja penyidik Polres Katingan . . .
-
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
DPD ARUN Kalteng Menangkan Ady Surya Jaya, Pengadilan Nyatakan Bebas dari Tuduhan Penipuan PT BSG
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Kasus dugaan kriminalisasi terhadap tokoh masyarakat Desa Mulyasari, Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, yang melibatkan Ady . . .
-
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
Indeks SPBE Kalteng 2025 Capai 3,41, Pemerintahan Digital Dinilai Semakin Baik
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM— Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah mencatat capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun . . .

















