- Hadiri Rakor Cetak sawah Menteri Pertanian RI Dukung Brigade Pemuda Tani Gempita Kalsel-Teng
- Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
- Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
- BPBPK Prov. Kalteng Gelar Rakor Evaluasi Pengendalian Karhutla 2024
- Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
- RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI
- Berkesan, Aksi Spesial Dekan Fakultas Hukum UPR di Job Fair 2024
- FH UPR Sukses Menggelar Job Fair 2024 di Lapangan Fakultas Hukum Universitas Palangka Raya
- Relawan Koyem-SHD Optimis Menang di Pilgub Kalteng 2024
- Masa Depan Barito Utara di Tangan AGI, Pemuda Yang Tampil Memukau dalam Debat Pilkada Barito Utara
DPM UPR AJAK MAHASISWA KAWAL PEMILIHAN REKTOR
Oleh : Yariyanto Zendrato
Keterangan Gambar : Wahyudha Natalian K. ( Ketua DPM Universitas Palangkaraya )
Potretkalteng.com - Universitas Palangka Raya sedang menyelenggarakan tahapan pemilihan pucuk pimpinan kampus yakni Pemilihan Rektor. Maka semua Civitas Akademilk hendaknya menyoroti proses pemilihan sebagai bentuk kebebasan demokrasi di lingkungan kampus.
Ketua Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Universitas Palangka Raya, Wahyudha natalian kelvin mengatakan Pemilihan rektor adalah hal yang tidak boleh luput dari perhatian mahasiswa karena melalui rektorlah kebijakan-kebijakan untuk civitas akademika dilahirkan.
Berbagai hal terkait Pilrek sendiri di Indonesia menjadi perbincangan hangat. Mulai dari rektor impor, pemilihan rektor oleh presiden, maupun adanya 35% suara menteri untuk pemilihan rektor. Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas Palangka Raya turut memberikan tanggapan terkait hal-hal ini.
Baca Lainnya :
- Terancam Bangunan Roboh, Pengurus Pasar Pelita Hilir Pasang Himbauan Ke Pengunjung Pasar0
- Persiapan HUT Ke - 56, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Adakan Simulasi Atraksi0
- Marak Terjadi Laka Air, Ditpolairud Berikan Imbauan Bahaya Bergantung Di Tongkang0
- Leonard S. Ampung Buka Pelatihan Transformasi Digital Menuju Koperasi Modern bagi Pengurus KPRI0
- Cek Ketersediaan Minyak Goreng di Palangkaraya, Pengurus P4B Sambut Perwakilan Perusahaan RNI0
Berdasarkan hasil rapat senat yang telah disahkan dan disepakati dalam rapat Senat, Rabu (27/4/2022) lalu, mulai dari Penetapan tatib, pengumuman penjaringan bakal calon rektor pada tanggal 11 Mei 2022, Dilanjutkan dengan pendaftaran bakal calon rektor UPR yang dimulai tanggal 12 sampai dengan tanggal 27 Mei 2022. Perpanjangan pendaftaran bakal calon rektor UPR dari tanggal 28 Mei sampai dengan 5 Juni 2022. Dilanjutkan dengan verifikasi berkas administrasi bakal calon rektor UPR dimulai pada tanggal 6 sampai dengan 14 Juni 2022. Hingga penetapan bakal calon rektor UPR yang dibahas dalam rapat senat tertutup sekaligus pengumuman bakal calon rektor UPR yang dijadwalkan tanggal 15 Juni 2022.
Selanjutnya dilanjutkan dengan sosialisasi bakal calon rektor UPR ke Fakultas-Fakultas yang dijawalkan pada tanggal 16 Juni sampai dengan 6 Juli 2022. Adapun tahapan penyaringan calon rektor UPR. Pertama jadwal penyampaian visi, misi dan program kerja calon rektor UPR dalam rapat senat terbuka besama dengan pejabat Kemendikbutristek yang direncakana pada tanggal 7 sampai dengan 8 Juli 2022, dilanjutkan dengan penilaian dan penetapan calon rektor UPR dalam rapat senat. Selanjutnya tahapan pemilihan calon rektor dengan jadwal pemilihan calon rektor melalui pemungutan suara oleh senat dan Kemendikbutristek dalam sidang senat, dilanjutkan dengan penyampaian laporan hasil pemilihan rektor UPR kepada Kemendikbutristek. Tapahan terakhir, yakni penetapan dan pelantikan rektor UPR dengan jadwal penetapan rektor UPR terpilih oleh Kemendikbutristek, dan pelantikan rektor UPR oleh Kemendikbutristek.
"Wahyudha juga menambahkan, bahwa segala tahapan pemilihan rektor adalah moment penting yang mahasiswa harus turut serta mengawalnya. Mencapai hasil yang demokrasi dan berdaulat harus terus ada, serta mencegah terjadinya hal-hal yang bukan bagian dari tujuan bersama adalah poin penting untuk dicapai. Dalam hal ini bukan berarti orang-orang yang mencalon rektor itu orang yang tidak dipercaya, tapi disini saya mengajak untuk seluruh lapisan masyarakat terutama Universitas Palangka Raya untuk berperan aktif dalam hal mengawal proses pemilihan rektor ini, sehingga rektor yang terpilihpun adalah rektor yang mewakili keterbutuhan terutama mahasiswa nantinya," ungkapnya pada senin, (13/06/2022).
Ditanya terkait isu seputar pilrek yang ada di Indonesia, ia menambahkan bahwa kampus sebagai wilayah edukatif atau pembelajaran seharusnya mampu merdeka dan berdaulat tanpa adanya intervensi dari pihak lain.
"Kami ingin rektor yang berasal dari mahasiswa untuk mahasiswa dan dipilih juga seharusnya oleh mahasiswa sehingga yang menjabat rektor disana adalah rektor yang tentunya mempunyai rasa cinta almamaternya”.ungkapnya.
Wahyudha juga berharap, supaya semua elemen masyarakat dilingkup Universitas Palangka Raya untuk bersama-sama membangun demokrasi di kampus tercinta.
"Kepada mahasiswa saya menghimbau untuk berperan aktif dalam mengawal pilrek di kampus kita sebagai bukti berjalannya roda demokrasi tentunya, dan kepada bakal calon rektor UPR dengan segala hormat saya memohon mari berkompetisi dengan baik, sehingganya kita bisa bersinergi membangun UPR yang baik juga ke depannya," tutupnya.
Berita Utama
-
Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
Mendekati Natal dan Tahun Baru, Syauqie ingatkan Operator Transportasi Jaga Kualitas Pelayanan
BATAM, POTRETKALTENG.COM - Dalam Rangka meninjau kesiapan infrastruktur dan transportasi Angkutan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, Komisi V DPR RI melakukan Kunjungan . . .
-
Hadiri Rakor Cetak sawah Menteri Pertanian RI Dukung Brigade Pemuda Tani Gempita Kalsel-Teng
Hadiri Rakor Cetak sawah Menteri Pertanian RI Dukung Brigade Pemuda Tani Gempita Kalsel-Teng
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Kedatangan Menteri Pertanian RI Andi Amran bersama rombongan di Bandara Hasanudinoor Banjarmasin disambut oleh Ketua Gerakan . . .
-
RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI
RELASI PRABOWO GIBRAN KOTA PALANGKA RAYA DEKLARASI FAIRID-ZAINI
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Relawan Lentera Kasih (RELASI) Prabowo Gibran Kota Palangkaraya mengadakan diskusi dan deklarasi pasangan calon Walikota dan Wakil . . .
-
Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
Tokoh Muda dan Cendikiawan Kristen Mendukung Fairid-Naparin
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Pemuda, tokoh dan cendikiawan Kristen kota Palangkaraya mengapresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Relawan Lentera Kasih . . .
-
Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
Plt Karo Kesra Kalteng Buka Kegiatan Pemberdayaan Perempuan Melalui Wirausaha
PALANGKARAYA,POTRETKALTENG.com– Plt. Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Provinsi Kalimantan Tengah, Ahmad Pahruka, membuka secara resmi kegiatan Fasilitasi . . .