- Polisi Lanjutkan Penyelidikan Kasus Dugaan Penipuan Pegawai Lapas Sampit
- Pengusaha Muda Ini Soroti Penetapan Bea BPTHB Yang Rawan Dugaan Pungli
- DPRD Barut Gelar Rapat Bahas Nasib Tenaga Non-ASN, Upayakan Solusi Terbaik
- Mandiri Taspen KCP Kapuas Luncurkan Program \\\\
- Demo masyarakat direspon Pengadilan Tinggi Palangka Raya, Minta klarifikasi BO
- Sempat Buron Tiga Hari, Pelaku Pembunuhan Berencana di Sebabi Akhirnya Dibekuk Polisi
- Perwira SIP Angkatan 53 Salurkan Bantuan Sembako ke Panti Asuhan Al-Mim
- DLH Kalteng Bahas Rancangan SK Gubernur 2025 dalam Rapat REDD++
- Biro Organisasi Setda Kalteng Gelar Rapat Persiapan Evaluasi UPTD dan Cabang Dinas
- BPSDM Kalteng Gelar Pelatihan Konten Digital, Dorong Kreativitas ASN dengan Sentuhan Avatar
Survei Independen Polling E-Vote Media Solo, Hj. Nurhidayah Kokoh di Puncak,Kalahkan Rahmat Hidayat
Tim Redaksi

Keterangan Gambar : Hasil survei dari Independent Polling E-Vote Raven Media Solo untuk Pilkada Kotawaringin Barat (Kobar) tahun 2024 pada tanggal 11-13 Juni 2024 kemarin menunjukkan nama Hj. Nurhidayah, petahana Bupati Kobar di posisi pertama dan Rahmat Hidayat, Komisaris Utama Independen Bank Kalteng di posisi terakhir atau buncit.
Potretkalteng.com - KOTAWARINGIN BARAT - Popularitas H. Nurhidayah dalam beberapa survei terakhir menunjukkan tren yang positif. Seperti hasil survei yang telah dirilis oleh Independent Polling E-Vote Raven Media Solo untuk Pilkada Kotawaringin Barat (Kobar) tahun 2024 baru-baru ini.
Nama H. Nurhidayah berhasil menempati posisi pertama dengan perolehan 9.741 suara. Disusul oleh H. Muhammad Rahman Ebol di posisi kedua dengan perolehan 3.206 suara.
Perolehan suara ini tak jauh berbeda dengan hasil survei yang pernah dilakukan oleh lembaga survei dan konsultan politik Indopol pada tanggal 4-11 Maret 2024 lalu yang menunjukkan elektabilitas sang petahana tersebut berada di posisi puncak dengan persentase 29,2 persen.
Baca Lainnya :
- H. Muhammad Rakhman Ebol Muncul di Survei Teratas Calon Bupati Kotawaringin Barat0
- Terpilih Jadi Anggota DPRD Provinsi Kalteng, Okki Maulana Razak Akan Teruskan Pembangunan0
- Dislutkan Kalteng Identifikasi Awal Rencana Lokasi Sylvofishery Bersama IPB University0
- Hadiri Musyawarah Akhir Tahun Bambang Purwanto: BPD adalah Mitra Strategis Wujudkan Kemandirian Desa0
- Haul Kyai Gede Jadi Momentum Pemersatu Umat dan Syiar Islam Penuh Rahmat0
Selain itu, hasil survei yang telah dilakukan sejak tanggal 11-13 Juni 2024 lalu ini juga bisa diakses di laman https://bulanku.com/kwbarat/. Yang mana pada situs tersebut juga menunjukkan nama-nama tokoh politik daerah ternama lainnya, seperti nama H. Eko Soemarno, Bambang Suherman, dan Rahmat Hidayat.
Ketiga nama diatas masing-masing berhasil meraup 2.751 suara, 1.332 suara, dan 858 suara, yang mana pada posisi buncit sendiri diraih oleh sosok Rahmat Hidayat, Komisaris Utama Independen Bank Kalteng yang digadang-gadang juga menjadi pesaing berat bagi sang petahana, Hj. Nurhidayah.
Berdasarkan informasi yang diperoleh, diketahui jika survei ini sendiri menggunakan metode polling e-vote yang independen. Hal ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana tingkat popularitas dan elektabilitas yang dimiliki oleh masing-masing tokoh yang dianggap potensial untuk maju dalam kontestasi politik daerah di Kobar pada tanggal 27 November 2024 mendatang.
Reporter: Aris Kurnia Hikmawan
Editor: Aris Kurnia Hikmawan


Berita Utama
-
Polisi Lanjutkan Penyelidikan Kasus Dugaan Penipuan Pegawai Lapas Sampit
Polisi Lanjutkan Penyelidikan Kasus Dugaan Penipuan Pegawai Lapas Sampit
SAMPIT, POTRETKALTENG.COM – Polres Kotawaringin Timur (Kotim) masih melanjutkan penyelidikan atas kasus dugaan penipuan yang melibatkan seorang pegawai Lembaga . . .
-
Demo masyarakat direspon Pengadilan Tinggi Palangka Raya, Minta klarifikasi BO
Demo masyarakat direspon Pengadilan Tinggi Palangka Raya, Minta klarifikasi BO
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM- Buntut aksi demo puluhan masyarakat Kotim di Pengadilan Tinggi Palangka Raya Pada Kamis 13 Febuari 2025 berujung KlarifikasiBO Oknum . . .
-
Mandiri Taspen KCP Kapuas Luncurkan Program \\\\
Mandiri Taspen KCP Kapuas Luncurkan Program \\\\
KAPUAS, POTRETKALTENG.COM — Bank Mandiri Taspen Kantor Cabang Pembantu (KCP) Kuala Kapuas terus berkomitmen dalam memberikan pelayanan terbaik kepada pensiunan . . .
-
DPRD Barut Gelar Rapat Bahas Nasib Tenaga Non-ASN, Upayakan Solusi Terbaik
DPRD Barut Gelar Rapat Bahas Nasib Tenaga Non-ASN, Upayakan Solusi Terbaik
MUARA TEWEH, POTRETKALTENG.COM – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Utara menggelar rapat membahas nasib tenaga honorer non-Aparatur Sipil Negara . . .
-
Pengusaha Muda Ini Soroti Penetapan Bea BPTHB Yang Rawan Dugaan Pungli
Pengusaha Muda Ini Soroti Penetapan Bea BPTHB Yang Rawan Dugaan Pungli
PALANGKA RAYA, POTRETKALTENG.COM - Sebagai salah satu Pendapatan Asli Daerah ( PAD) Kota Palangjka Raya Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan ( BPHTB) harus . . .
